Kamis, 31 Desember 2015

Hai sobatku, liburan gini paling enak jika buat resep kue baru. Nah pada kesempatan ini admin akan share resep Donat Rasa Pandan.

Bahan :

    250 gram tepung terigu
    2 sdm gula halus
    1/2 sdm fermipan
    1/2 sdt SP
    5 sdm minyak goreng
    air es secukupnya
    1/4 sdt garam
    pasta pandan secukupnya

Cara Membuat :
  • Siapkan mangkuk dan campurkan tepung terigu, gula halus, pasta pandan, fermipan, dan SP.
  • Aduk rata dan tambahkan air es sedikit demi sedikit.
  • Uleni terus adonan sampai kalis.
  • Tambahkan minyak goreng dan garam.
  • Uleni lagi sampai kalis.
  • Diamkan adonan dan tutupi dengan kain lembab selama kurang lebih 1 jam sampai mengembang.
  • Bagi adonan dan bentuk bulat-bulat, diamkan selama 15 menit.
  • Panaskan minyak dan goreng donat sampai matang dengan api kecil.
  • Angkat dan silahkan sobat berikan topping sesuai selera.
Gimana ladies, mudah kan? Yuk coba buat dirumah!
09.39 Bunda Fa
Hai sobatku, liburan gini paling enak jika buat resep kue baru. Nah pada kesempatan ini admin akan share resep Donat Rasa Pandan.

Bahan :

    250 gram tepung terigu
    2 sdm gula halus
    1/2 sdm fermipan
    1/2 sdt SP
    5 sdm minyak goreng
    air es secukupnya
    1/4 sdt garam
    pasta pandan secukupnya

Cara Membuat :
  • Siapkan mangkuk dan campurkan tepung terigu, gula halus, pasta pandan, fermipan, dan SP.
  • Aduk rata dan tambahkan air es sedikit demi sedikit.
  • Uleni terus adonan sampai kalis.
  • Tambahkan minyak goreng dan garam.
  • Uleni lagi sampai kalis.
  • Diamkan adonan dan tutupi dengan kain lembab selama kurang lebih 1 jam sampai mengembang.
  • Bagi adonan dan bentuk bulat-bulat, diamkan selama 15 menit.
  • Panaskan minyak dan goreng donat sampai matang dengan api kecil.
  • Angkat dan silahkan sobat berikan topping sesuai selera.
Gimana ladies, mudah kan? Yuk coba buat dirumah!

Selasa, 29 Desember 2015

Hai ladies yuk buat Paru Goreng, mudah lho jadi sobat tidak perlu membeli karena bisa membuatnya sendiri dirumah yang sangat mudah.

Bahan:

    500 gram paru sapi
    1 sdm garam
    air secukupnya
    500 ml minyak goreng

Bahan Bumbu Halus:

    3 siung bawang putih
    1 ruas kunyit
    1 sdt ketumbar

Cara Memasak:
  • Rendam paru sapi dan garam selama beberapa jam.
  • Rebus paru sampai empuk dengan api sedang kurang lebih 1 jam.
  • Haluskan bumbu halus.
  • Angkat paru dan iris tipis.
  • Campurkan paru dengan bumbu halus, kemudian diarkan meresap
  • Panaskan minyak dan goreng paru dengan api sedang sampai kering.
  • Angkat dan tiriskan.
Mudah dan sangat simpel kan membuatnya, yuk dicoba dirumah!
10.38 Bunda Fa
Hai ladies yuk buat Paru Goreng, mudah lho jadi sobat tidak perlu membeli karena bisa membuatnya sendiri dirumah yang sangat mudah.

Bahan:

    500 gram paru sapi
    1 sdm garam
    air secukupnya
    500 ml minyak goreng

Bahan Bumbu Halus:

    3 siung bawang putih
    1 ruas kunyit
    1 sdt ketumbar

Cara Memasak:
  • Rendam paru sapi dan garam selama beberapa jam.
  • Rebus paru sampai empuk dengan api sedang kurang lebih 1 jam.
  • Haluskan bumbu halus.
  • Angkat paru dan iris tipis.
  • Campurkan paru dengan bumbu halus, kemudian diarkan meresap
  • Panaskan minyak dan goreng paru dengan api sedang sampai kering.
  • Angkat dan tiriskan.
Mudah dan sangat simpel kan membuatnya, yuk dicoba dirumah!

Senin, 28 Desember 2015

Hai ladies, buat puding yuk?? Puding Kacang Hijau nih, buatnya sangat mudah dibuat dirumah. Siapkan bahan dan ikuti caranya ya!

Bahan-bahan:
    100 gr kacang hijau, rendam dalam air semalaman
    200 ml air santan kental
    300 ml air
    3 sdm susu kental manis
    1 bungkus agar-agar bubuk tanpa warna
    1 lembar daun pandan, simpul
    1/4 sdt garam
    gula pasir secukupnya

Cara membuat:
  • Rebus kacang hijau bersama air hingga mendidih dan empuk.
  • Masukkan santan kental dan daun pandan. Aduk-aduk agar tidak pecah.
  • Masukkan agar-agar bubuk, gula pasir, garam dan susu kental manis. Aduk rata dan aduk terus agar santan tidak pecah, masak hingga hingga berbuih lalu matikan api
  • Siapkan cetakan tahan panas. Biarkan hingga uap panas agak hilang, baru tuang ke cetakan.
  • Tunggu hingga dingin, masukkan ke kulkas dan siap dinikmati saat sudah padat.
Mudah kan, bisa buat anak kecil nih ladies! Yuk dicoba dirumah!
11.03 Bunda Fa
Hai ladies, buat puding yuk?? Puding Kacang Hijau nih, buatnya sangat mudah dibuat dirumah. Siapkan bahan dan ikuti caranya ya!

Bahan-bahan:
    100 gr kacang hijau, rendam dalam air semalaman
    200 ml air santan kental
    300 ml air
    3 sdm susu kental manis
    1 bungkus agar-agar bubuk tanpa warna
    1 lembar daun pandan, simpul
    1/4 sdt garam
    gula pasir secukupnya

Cara membuat:
  • Rebus kacang hijau bersama air hingga mendidih dan empuk.
  • Masukkan santan kental dan daun pandan. Aduk-aduk agar tidak pecah.
  • Masukkan agar-agar bubuk, gula pasir, garam dan susu kental manis. Aduk rata dan aduk terus agar santan tidak pecah, masak hingga hingga berbuih lalu matikan api
  • Siapkan cetakan tahan panas. Biarkan hingga uap panas agak hilang, baru tuang ke cetakan.
  • Tunggu hingga dingin, masukkan ke kulkas dan siap dinikmati saat sudah padat.
Mudah kan, bisa buat anak kecil nih ladies! Yuk dicoba dirumah!

Sabtu, 26 Desember 2015

Hai ladies, yuk masak-masak dihari libur. Pada kesempatan ini admin akan bagikan resep menu masakan rumahan yakni Telur Puyuh Masak Kecap, yuk siapkan bahan dan ikuti cara masaknya :
 
Bahan:
    250 gram telur puyuh, rebus dan kupas bersih
    5 butir bawang merah
    3 siung bawang putih
    1 cabai merah, iris serong
    1 cm kunyit
    1 cm kencur
    200 ml air
    1/2 sdt garam
    1/2 sdt gula
    3 sdm kecap manis
    minyak goreng

Cara Memasak:
  • Haluskan bawang merah,bawang putih, kunyit, kencur, tambahkan garam dan gula.
  • Sisihkan bumbu halus.
  • Panaskan minyak dan tumis cabai merah sampai layu.
  • Masukkan bumbu halus dan tumis sampai harum.
  • Tambahkan air dan masukkan telur puyuh.
  • Tambahkan kecap dan aduk rata.
  • Tunggu sampai bumbu meresap dan air menyusut.
Nah Telur Puyuh Masak Kecap siap disantap, cocok juga untuk anak kecil.
08.40 Bunda Fa
Hai ladies, yuk masak-masak dihari libur. Pada kesempatan ini admin akan bagikan resep menu masakan rumahan yakni Telur Puyuh Masak Kecap, yuk siapkan bahan dan ikuti cara masaknya :
 
Bahan:
    250 gram telur puyuh, rebus dan kupas bersih
    5 butir bawang merah
    3 siung bawang putih
    1 cabai merah, iris serong
    1 cm kunyit
    1 cm kencur
    200 ml air
    1/2 sdt garam
    1/2 sdt gula
    3 sdm kecap manis
    minyak goreng

Cara Memasak:
  • Haluskan bawang merah,bawang putih, kunyit, kencur, tambahkan garam dan gula.
  • Sisihkan bumbu halus.
  • Panaskan minyak dan tumis cabai merah sampai layu.
  • Masukkan bumbu halus dan tumis sampai harum.
  • Tambahkan air dan masukkan telur puyuh.
  • Tambahkan kecap dan aduk rata.
  • Tunggu sampai bumbu meresap dan air menyusut.
Nah Telur Puyuh Masak Kecap siap disantap, cocok juga untuk anak kecil.

Kamis, 24 Desember 2015

Pagi ladies masih jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi resep masakan, nah pada kesempatan ini admin akan share informasi menu kue pie buah. Siapa yang tak suka dengan kue pie ini? Saat liburan seperti ini bisa dijadikan memasak bersama si kecil.

Bahan-bahan:
    300 gr tepung terigu
    150 gr margarin
    2 butir kuning telur
    70 gr gula halus
    1 sdm susu bubuk

Bahan Vla Susu:
    300 ml susu cair (boleh kemasan boleh murni)
    2 sdm tepung terigu
    1 sdm margarin
    3 sdm tepung maizena
    2 butir kuning telur
    60 gr gula pasir
    1/4 sdt garam

Bahan Buah:

    Strawberry secukupnya
    buah jeruk kalengan
    buah kiwi secukupnya

Cara Membuat :
  • Kocok margarin dan gula halus dengan mixer hingga bertekstur lembut dan mengembang.
  • Masukkan kuning telur sambil tetap dikocok dengan kecepatan sedang hingga tercampur rata.
  • Masukkan terigu dan susu sedikit demi sedikit hingga membentuk adonan kalis.
  • Tempel dan bentuk sesuai cetakan pie kecil. Tusuk-tusuk dengan garpu. Panggang dengan suhu 180 derajat atau kurang lebih 20 menit.
  • Campur susu dengan tepung terigu dan maizena untuk membuat fla. Masak susu dengan api kecil sambil diaduk-aduk.
  • Masukkan kuning telur dan gula, aduk rata. Biarkan hingga fla mendidih lalu masukkan gula dan margarin sambil tetap diaduk-aduk. Matikan api. Biarkan dingin.
  • Masukkan fla ke dalam plastik segitiga. Semprot ke mangkuk pie dan hiasi dengan buah-buahan.
Oke ladies Pie Susu Buah siap disajikan!
10.19 Bunda Fa
Pagi ladies masih jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi resep masakan, nah pada kesempatan ini admin akan share informasi menu kue pie buah. Siapa yang tak suka dengan kue pie ini? Saat liburan seperti ini bisa dijadikan memasak bersama si kecil.

Bahan-bahan:
    300 gr tepung terigu
    150 gr margarin
    2 butir kuning telur
    70 gr gula halus
    1 sdm susu bubuk

Bahan Vla Susu:
    300 ml susu cair (boleh kemasan boleh murni)
    2 sdm tepung terigu
    1 sdm margarin
    3 sdm tepung maizena
    2 butir kuning telur
    60 gr gula pasir
    1/4 sdt garam

Bahan Buah:

    Strawberry secukupnya
    buah jeruk kalengan
    buah kiwi secukupnya

Cara Membuat :
  • Kocok margarin dan gula halus dengan mixer hingga bertekstur lembut dan mengembang.
  • Masukkan kuning telur sambil tetap dikocok dengan kecepatan sedang hingga tercampur rata.
  • Masukkan terigu dan susu sedikit demi sedikit hingga membentuk adonan kalis.
  • Tempel dan bentuk sesuai cetakan pie kecil. Tusuk-tusuk dengan garpu. Panggang dengan suhu 180 derajat atau kurang lebih 20 menit.
  • Campur susu dengan tepung terigu dan maizena untuk membuat fla. Masak susu dengan api kecil sambil diaduk-aduk.
  • Masukkan kuning telur dan gula, aduk rata. Biarkan hingga fla mendidih lalu masukkan gula dan margarin sambil tetap diaduk-aduk. Matikan api. Biarkan dingin.
  • Masukkan fla ke dalam plastik segitiga. Semprot ke mangkuk pie dan hiasi dengan buah-buahan.
Oke ladies Pie Susu Buah siap disajikan!

Rabu, 23 Desember 2015

Hai ladies yuk kita buat makanan dari bahan ayam, nah pada kesempatan ini admin akan share resep Ayam Popcorn. Silahkan siapkan bahan dan langsung ikuti cara masaknya :

Bahan:
    100 gram fillet ayam
    1,5 sdm tepung serba guna
    1/2 sdt lada bubuk
    1/2 sdt gula pasir
    1/2 sdt garam
    1/4 sdt bawang putih bubuk
    1 butir telur
    2 sdm susu cair
    250 gram tepung roti
    minyak goreng

Cara Membuat: 
  • Siapkan daging ayam dan pukul-pukul sampai pipih.
  • Potong fillet ayam dengan ukuran sesuai selera.
  • Siapkan mangkuk kecil dan masukkan tepung, garam, gula, merica, dan bawang putih lalu aduk sampai rata.
  • Kocok telur dan susu dalam mangkuk terpisah.
  • Lumuri ayam dengan tepung dan masukkan dalam telur.
  • Gulingkan ayam dalam tepung roti.
  • Celupkan lagi ayam pada telur dan lumuri lagi dengan tepung roti.
  • Panaskan minyak dan goreng ayam sampai matang.
Ayam Popcorn siap disajikan, silahkan sobat coba dirumah ya!
09.20 Bunda Fa
Hai ladies yuk kita buat makanan dari bahan ayam, nah pada kesempatan ini admin akan share resep Ayam Popcorn. Silahkan siapkan bahan dan langsung ikuti cara masaknya :

Bahan:
    100 gram fillet ayam
    1,5 sdm tepung serba guna
    1/2 sdt lada bubuk
    1/2 sdt gula pasir
    1/2 sdt garam
    1/4 sdt bawang putih bubuk
    1 butir telur
    2 sdm susu cair
    250 gram tepung roti
    minyak goreng

Cara Membuat: 
  • Siapkan daging ayam dan pukul-pukul sampai pipih.
  • Potong fillet ayam dengan ukuran sesuai selera.
  • Siapkan mangkuk kecil dan masukkan tepung, garam, gula, merica, dan bawang putih lalu aduk sampai rata.
  • Kocok telur dan susu dalam mangkuk terpisah.
  • Lumuri ayam dengan tepung dan masukkan dalam telur.
  • Gulingkan ayam dalam tepung roti.
  • Celupkan lagi ayam pada telur dan lumuri lagi dengan tepung roti.
  • Panaskan minyak dan goreng ayam sampai matang.
Ayam Popcorn siap disajikan, silahkan sobat coba dirumah ya!

Senin, 21 Desember 2015

Resep Kue Jahe - Bagi umat yang beragama Kristen pasti sudah tidak asing lagi dengan sebuah makanan kecil yang bernama Kue Kering Jahe atau Ginger Bread Cookies, karena menu cemilan ini merupakan salah satu Menu Wajib Hari Natal yang selalu jatuh di tanggal 25 desember setiap tahun. Menurut sejarah singkatnya, asal mula adanya Kue Jahe Natal ini yaitu hadir sekitar abad ke 13 ada seorang kaum kristen dari Jerman yang datang ke Perancis dan membawa Kue Jahe Natal kemudian ia mengajarkan, bagaimana Resep Kue Jahe atau Gingerbread Cookies kepada para pendeta di Perancis dan kaum kristennya. Hingga pada saat itu para imigran Jerman membawa kue gingerbread ke negara Swedia.

Di negara-negara Eropa, perayaan Natal memang identik dengan musim dingin yang memang jatuh pada bulan Desember tepatnya tanggal 25. Karena Hari Natal bertepatan dengan kondisi cuaca pada musim dingin maka tidak heran jika di negara-negara Eropa identik dengan kue-kue berbahan rempah seperti kayu manis, jahe, dan lain-lain. Oleh karena itu Resep Kue Jahe menjadi salah satu andalan Kue terfavorit saat Natal.

Resep Kue Jahe adalah Kue Kering yang terbuat dari campuran Jahe dan bahan kue lainnya, kemudian Kue Jahe tersebut di bentuk sedemikian rupa sehingga berbentuk unik dan sangat kental dengan suasana Natal. Resep Kue Jahe menggunakan bahan manis alami seperti gula dan cokelat sehingga sangat aman dikonsumsi oleh semua orang.

Meskipun Resep Kue Jahe merupakan salah satu Menu Wajib Hari Natal, bukan berarti bagi agama lain tidak boleh ikut memakannya. Karena rasanya yang manis, gurih, ditambah hangatnya rasa Jahe dan wangi aroma Jahe dicampur kayu manis yang khas membuat semua orang ketagihan untuk menyantapnya.

Cara Membuat Kue Jahe sangatlah mudah, bahan dan alat yang digunakan juga tersedia di berbagai toko alat dan bahan roti terdekat. Selain itu ubtuk pembentukan Kue Jahe agar unik dan lucu serta bervariasi, maka anda dapat menggunakan cetakan Kue Kering yang bertema Natal. Biasanya berbentuk pohon Natal, kado Natal, kaos Kaki Natal, hingga Boneka Salju Natal. 

Penasaran bagaimana Cara Membuat Kue Jahe dengan mudah dan praktis, untuk hari spesial anda bersama keluarga dan rekan saat Natal tiba besok? Kami akan berbagi Resep Kue Jahe renyah gurih dan nikmat untuk anda semua. Simak baik-baik resep spesial untuk anda, Resep Kue Jahe Menu Wajib Hari Natal berikut ini.
Resep Kue Jahe
Resep Kue Jahe

Bahan Resep Kue Jahe :

  1. Sediakan 250 gr tepung
  2. Sediakan 100 gr butter (dalam suhu ruangan)
  3. Sediakan 125 gr gula palem
  4. Sediakan 50 gr gula halus
  5. Sediakan 1 sdt bubuk kayumanis
  6. Sediakan 2 sdt bubuk jahe
  7. Sediakan 1/2 sdt soda kue
  8. Sediakan 2 butir telur
  9. Sediakan 4 sdm madu

Cara Membuat Resep Kue Jahe :

  1. Langkah pertama, campurkan tepung dengan soda kue, bubuk jahe, dan kayumanis kedalam satu wadah sambil diaduk perlahan hingga merata.
  2. Kemudian masukkan butter dan aduk dengan garpu hingga seperti pasir halus dan merata.
  3. Selanjutnya tambahkan gula palem dan gula halus yang sebelumnya sudah diayak dan aduk hingga rata.
  4. Campurkan telur dengan madu lalu kocok lepas. Masukan adonan telur ke dalam adonan tepung dan aduk terus dengan sendok kayu hingga adonan menyatu dan merata. Lalu, diamkan adonan selama 30 menit (tutupi wadah adonan dengan kain/serbet yang bersih dan higienis).
  5. Kemudian, gulung adonan setebal kurang lebih 1/2 cm, kemudian cetak dengan cetakan bentuk Natal seperti manusia jahe, malaikat, bintang, pohon natal, snowman, (sesuai selera). Susun di atas loyang yang sebelumnya telah dilapisi kertas minyak/kertas roti dan telah diolesi mentega secara tipis (gunanya agar tidak menempel saat dipanggang)
  6. Lalu, panggang adonan yang telah dicetak diloyang ke dalam oven dengan suhu 180 derajat Celcius selama 12 menit hinga matang kecoklatan. Setelah matang, keluarkan dan dinginkan.
  7. Terakhir, hias Kue Jahe nya dengan royal icing menurut selera ­ dan keringkan sebentar. 
  8. Sajikan di dalam toples cantik koleksi anda. 
Jika anda merasa repot untuk membuat Royal Icing sendiri di rumah, maka anda dapat menggunakan Royal Icing Instant namun terkadang susah di dapat, sehingga saran kami membuatnya sendiri di rumah. Anda dapat menghias Kue Jahe dengan berbagai macam warna dan bentuk hiasan yang anda suka. 

Buatlah Resep Kue Jahe dengan hiasan secantik mungkin, agar semua orang yang melihat hasil Kue Jahe buatan tertarik untuk mencicipinya tanpa ragu-ragu. Jika tampilan Kue Jahenya cantik, tentu akan memancing banyak perhatian orang terutama anak kecil. 

Cemilan enak, sehat dan berkualitas ddi hari yang istimewa tentunyamenjadi pilihan yang sangat tepat untuk melengkapi Perayaan Natal anda. Demikian Cara Membuat dan Resep Kue Jahe Natal yang enak dan cantik. Sebelumnya kami telah memberikan salah satu resep Kue Tradisional yang masih terjaga kelestariannya hingga sekarang yaitu Resep Kue Galundeng Asli Banyumas yang berasal dari Kota Satria. 

Terus nantikan kehadiran kami dengan menu-menu enak dan unik lainnya hanya di zonamakan.blogspot.com dan jangan lupa cobalah praktekan resep-resep kami bersama keluarga dan rekan anda di rumah, share bila artikel ini dapat bermanfaat bagi anda. Terima kasih dan selamat mencoba

23.45 Bunda Fa
Resep Kue Jahe - Bagi umat yang beragama Kristen pasti sudah tidak asing lagi dengan sebuah makanan kecil yang bernama Kue Kering Jahe atau Ginger Bread Cookies, karena menu cemilan ini merupakan salah satu Menu Wajib Hari Natal yang selalu jatuh di tanggal 25 desember setiap tahun. Menurut sejarah singkatnya, asal mula adanya Kue Jahe Natal ini yaitu hadir sekitar abad ke 13 ada seorang kaum kristen dari Jerman yang datang ke Perancis dan membawa Kue Jahe Natal kemudian ia mengajarkan, bagaimana Resep Kue Jahe atau Gingerbread Cookies kepada para pendeta di Perancis dan kaum kristennya. Hingga pada saat itu para imigran Jerman membawa kue gingerbread ke negara Swedia.

Di negara-negara Eropa, perayaan Natal memang identik dengan musim dingin yang memang jatuh pada bulan Desember tepatnya tanggal 25. Karena Hari Natal bertepatan dengan kondisi cuaca pada musim dingin maka tidak heran jika di negara-negara Eropa identik dengan kue-kue berbahan rempah seperti kayu manis, jahe, dan lain-lain. Oleh karena itu Resep Kue Jahe menjadi salah satu andalan Kue terfavorit saat Natal.

Resep Kue Jahe adalah Kue Kering yang terbuat dari campuran Jahe dan bahan kue lainnya, kemudian Kue Jahe tersebut di bentuk sedemikian rupa sehingga berbentuk unik dan sangat kental dengan suasana Natal. Resep Kue Jahe menggunakan bahan manis alami seperti gula dan cokelat sehingga sangat aman dikonsumsi oleh semua orang.

Meskipun Resep Kue Jahe merupakan salah satu Menu Wajib Hari Natal, bukan berarti bagi agama lain tidak boleh ikut memakannya. Karena rasanya yang manis, gurih, ditambah hangatnya rasa Jahe dan wangi aroma Jahe dicampur kayu manis yang khas membuat semua orang ketagihan untuk menyantapnya.

Cara Membuat Kue Jahe sangatlah mudah, bahan dan alat yang digunakan juga tersedia di berbagai toko alat dan bahan roti terdekat. Selain itu ubtuk pembentukan Kue Jahe agar unik dan lucu serta bervariasi, maka anda dapat menggunakan cetakan Kue Kering yang bertema Natal. Biasanya berbentuk pohon Natal, kado Natal, kaos Kaki Natal, hingga Boneka Salju Natal. 

Penasaran bagaimana Cara Membuat Kue Jahe dengan mudah dan praktis, untuk hari spesial anda bersama keluarga dan rekan saat Natal tiba besok? Kami akan berbagi Resep Kue Jahe renyah gurih dan nikmat untuk anda semua. Simak baik-baik resep spesial untuk anda, Resep Kue Jahe Menu Wajib Hari Natal berikut ini.
Resep Kue Jahe
Resep Kue Jahe

Bahan Resep Kue Jahe :

  1. Sediakan 250 gr tepung
  2. Sediakan 100 gr butter (dalam suhu ruangan)
  3. Sediakan 125 gr gula palem
  4. Sediakan 50 gr gula halus
  5. Sediakan 1 sdt bubuk kayumanis
  6. Sediakan 2 sdt bubuk jahe
  7. Sediakan 1/2 sdt soda kue
  8. Sediakan 2 butir telur
  9. Sediakan 4 sdm madu

Cara Membuat Resep Kue Jahe :

  1. Langkah pertama, campurkan tepung dengan soda kue, bubuk jahe, dan kayumanis kedalam satu wadah sambil diaduk perlahan hingga merata.
  2. Kemudian masukkan butter dan aduk dengan garpu hingga seperti pasir halus dan merata.
  3. Selanjutnya tambahkan gula palem dan gula halus yang sebelumnya sudah diayak dan aduk hingga rata.
  4. Campurkan telur dengan madu lalu kocok lepas. Masukan adonan telur ke dalam adonan tepung dan aduk terus dengan sendok kayu hingga adonan menyatu dan merata. Lalu, diamkan adonan selama 30 menit (tutupi wadah adonan dengan kain/serbet yang bersih dan higienis).
  5. Kemudian, gulung adonan setebal kurang lebih 1/2 cm, kemudian cetak dengan cetakan bentuk Natal seperti manusia jahe, malaikat, bintang, pohon natal, snowman, (sesuai selera). Susun di atas loyang yang sebelumnya telah dilapisi kertas minyak/kertas roti dan telah diolesi mentega secara tipis (gunanya agar tidak menempel saat dipanggang)
  6. Lalu, panggang adonan yang telah dicetak diloyang ke dalam oven dengan suhu 180 derajat Celcius selama 12 menit hinga matang kecoklatan. Setelah matang, keluarkan dan dinginkan.
  7. Terakhir, hias Kue Jahe nya dengan royal icing menurut selera ­ dan keringkan sebentar. 
  8. Sajikan di dalam toples cantik koleksi anda. 
Jika anda merasa repot untuk membuat Royal Icing sendiri di rumah, maka anda dapat menggunakan Royal Icing Instant namun terkadang susah di dapat, sehingga saran kami membuatnya sendiri di rumah. Anda dapat menghias Kue Jahe dengan berbagai macam warna dan bentuk hiasan yang anda suka. 

Buatlah Resep Kue Jahe dengan hiasan secantik mungkin, agar semua orang yang melihat hasil Kue Jahe buatan tertarik untuk mencicipinya tanpa ragu-ragu. Jika tampilan Kue Jahenya cantik, tentu akan memancing banyak perhatian orang terutama anak kecil. 

Cemilan enak, sehat dan berkualitas ddi hari yang istimewa tentunyamenjadi pilihan yang sangat tepat untuk melengkapi Perayaan Natal anda. Demikian Cara Membuat dan Resep Kue Jahe Natal yang enak dan cantik. Sebelumnya kami telah memberikan salah satu resep Kue Tradisional yang masih terjaga kelestariannya hingga sekarang yaitu Resep Kue Galundeng Asli Banyumas yang berasal dari Kota Satria. 

Terus nantikan kehadiran kami dengan menu-menu enak dan unik lainnya hanya di zonamakan.blogspot.com dan jangan lupa cobalah praktekan resep-resep kami bersama keluarga dan rekan anda di rumah, share bila artikel ini dapat bermanfaat bagi anda. Terima kasih dan selamat mencoba

Kita tau bahwa di Indonesia memiliki berbagai jenis sambal yang sangat enak dan terkenal, seperti sambal terasi, sambal matah, sambal terong dll. Nah jika ladies hobi yang makan sambal maka kali ini admin akan share cara membuat sambal bajak.

Bahan
    3 siung bawang merah (haluskan)
    6 siung bawang putih (haluskan)
    25 cabai rawit (haluskan)
    6 cabai merah besar (buang isi, haluskan)
    3 buah tomat (haluskan)
    2 sdm terasi (bakar atau sangrai lalu haluskan)
    2 cm lengkuas (haluskan)
    Minyak goreng (secukupnya)
    Garam (jika perlu, karena terasi sudah asin)

Bahan Pelengkap

    2 siung bawang merah (cincang halus)
    3 siung bawang putih (cincang halus)
    1 sdm air asam
    1 batang serai (memarkan)
    1 lembar daun salam

Cara Membuat
  • Panaskan wajan lalu tuang minyak goreng secukupnya.
  • Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Jika sudah harum, masukkan cabai merah dan cabai rawit. Masukkan pula terasi, lengkuas dan tomat.
  • Aduk semua bahan di atas ketika ditumis. Kecilkan api lalu masukkan bawang merah serta bawang halus cincang agar rasa sambal bajak makin nikmat. Tambahkan daun salam, batang serai dan air asam. Aduk lagi hingga rata dan masak dengan api kecil beberapa menit kemudian. 
Selesai, sebagai pelengkap makanan ladies bisa buat ayam goreng, ikan goreng, dll agar makan sambal bajak makin lahap dan lezat.
09.41 Bunda Fa
Kita tau bahwa di Indonesia memiliki berbagai jenis sambal yang sangat enak dan terkenal, seperti sambal terasi, sambal matah, sambal terong dll. Nah jika ladies hobi yang makan sambal maka kali ini admin akan share cara membuat sambal bajak.

Bahan
    3 siung bawang merah (haluskan)
    6 siung bawang putih (haluskan)
    25 cabai rawit (haluskan)
    6 cabai merah besar (buang isi, haluskan)
    3 buah tomat (haluskan)
    2 sdm terasi (bakar atau sangrai lalu haluskan)
    2 cm lengkuas (haluskan)
    Minyak goreng (secukupnya)
    Garam (jika perlu, karena terasi sudah asin)

Bahan Pelengkap

    2 siung bawang merah (cincang halus)
    3 siung bawang putih (cincang halus)
    1 sdm air asam
    1 batang serai (memarkan)
    1 lembar daun salam

Cara Membuat
  • Panaskan wajan lalu tuang minyak goreng secukupnya.
  • Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Jika sudah harum, masukkan cabai merah dan cabai rawit. Masukkan pula terasi, lengkuas dan tomat.
  • Aduk semua bahan di atas ketika ditumis. Kecilkan api lalu masukkan bawang merah serta bawang halus cincang agar rasa sambal bajak makin nikmat. Tambahkan daun salam, batang serai dan air asam. Aduk lagi hingga rata dan masak dengan api kecil beberapa menit kemudian. 
Selesai, sebagai pelengkap makanan ladies bisa buat ayam goreng, ikan goreng, dll agar makan sambal bajak makin lahap dan lezat.

Sabtu, 19 Desember 2015

Libur panjang anak sekolah telah tiba, nah jika sudah begini yuk ajak anak buat bikin kue dirumah. Nah para bunda bisa membuat pie susu strawberry yang pastinya sangat disukai anak-anak karena rasanya yang manis.

Bahan kulit:
    300 gr tepung terigu
    5 butir kuning telur
    2 sdm gula halus
    3 sdm mentega

Bahan isian:
    1 kaleng susu kental manis
    3 sdm tepung custard/ bisa diganti tepung maizena
    4 butir kuning telur
    2 sdm susu vanila bubuk
    200 ml air
    selai strawberry

Cara membuat: 
  • Campur semua bahan adonan kulit hingga kalis. Siapkan cetakan dan oles dulu dengan margarin kemudian ambil sedikit adonan dan bentuk di cetakan pie. Jangan buat kulit pie terlalu tebal.
  • Campur susu kental manis, air dan kuning telur. Setelah tercampur, baru masukkan tepung custard dan susu vanila bubuk. Saring adonan susu agar hasil lebih halus.
  • Oleskan selai strawberry merata pada kulit pie tadi lalu tuang adonan susu. Begitu seterusnya hingga habis.
  • Panggang selama 45 menit dengan suhu kurang lebih 16 derajat Celcius atau hingga kulit dan isi kekuningan dan matang. Biarkan dingin baru sajikan.
Mudah kan, pie susu strawberry siap disantap bersama keluarga!
11.17 Bunda Fa
Libur panjang anak sekolah telah tiba, nah jika sudah begini yuk ajak anak buat bikin kue dirumah. Nah para bunda bisa membuat pie susu strawberry yang pastinya sangat disukai anak-anak karena rasanya yang manis.

Bahan kulit:
    300 gr tepung terigu
    5 butir kuning telur
    2 sdm gula halus
    3 sdm mentega

Bahan isian:
    1 kaleng susu kental manis
    3 sdm tepung custard/ bisa diganti tepung maizena
    4 butir kuning telur
    2 sdm susu vanila bubuk
    200 ml air
    selai strawberry

Cara membuat: 
  • Campur semua bahan adonan kulit hingga kalis. Siapkan cetakan dan oles dulu dengan margarin kemudian ambil sedikit adonan dan bentuk di cetakan pie. Jangan buat kulit pie terlalu tebal.
  • Campur susu kental manis, air dan kuning telur. Setelah tercampur, baru masukkan tepung custard dan susu vanila bubuk. Saring adonan susu agar hasil lebih halus.
  • Oleskan selai strawberry merata pada kulit pie tadi lalu tuang adonan susu. Begitu seterusnya hingga habis.
  • Panggang selama 45 menit dengan suhu kurang lebih 16 derajat Celcius atau hingga kulit dan isi kekuningan dan matang. Biarkan dingin baru sajikan.
Mudah kan, pie susu strawberry siap disantap bersama keluarga!

Jumat, 18 Desember 2015

Admin kembali share resep masakan buat sobat dirumah. Pada kesempatan ini admin akan share informasi menu masakan ikan mujair goreng saus merah. Langsung saja siapkan bahan dan ikuti cara memasaknya :

Bahan-bahan:
4 ekor ikan mujair (lebih juga bisa)

Bumbu saus:
    2 siung bawang putih, iris tipis
    1 buah bawang bombay, iris-iris tipis
    3 batang daun bawang, potong agak panjang
    2 buah cabai merah, iris tipis
    3 sdm saus tomat
    2 sdm saus sambal
    1 sdm saus tiram
    1 buah tomat, potong-potong kecil
    100 gr buah nanas matang, potong-potong
    1 sdm gula
    1 sdt garam
    1 sdm tepung maizena
    air secukupnya

Cara memasak:
  • Bersihkan ikan dan lumuri dengan jeruk nipis dan garam. Belah-belah tubuh mujair agar bumbu meresap ke dalam. Rendam sebentar lalu goreng hingga matang dan agak kering untuk menciptakan kesan krispi.
  • Tumis bawang putih, bawang merah, daun bawang dan cabai hingga harum. Masukkan tomat dan nanas dan tumis sebentar.
  • Masukkan saus tomat, saus sambal, gula, garam dan air kurang lebih 100 ml. Biarkan bumbu meletup-letup kemudian masukkan tepung maizena yang telah dilarutkan dengan sedikit air lalu aduk hingga mengental. 
Lalu masukkan ikan mujair ke dalam saus dan siap disajikan!

11.46 Bunda Fa
Admin kembali share resep masakan buat sobat dirumah. Pada kesempatan ini admin akan share informasi menu masakan ikan mujair goreng saus merah. Langsung saja siapkan bahan dan ikuti cara memasaknya :

Bahan-bahan:
4 ekor ikan mujair (lebih juga bisa)

Bumbu saus:
    2 siung bawang putih, iris tipis
    1 buah bawang bombay, iris-iris tipis
    3 batang daun bawang, potong agak panjang
    2 buah cabai merah, iris tipis
    3 sdm saus tomat
    2 sdm saus sambal
    1 sdm saus tiram
    1 buah tomat, potong-potong kecil
    100 gr buah nanas matang, potong-potong
    1 sdm gula
    1 sdt garam
    1 sdm tepung maizena
    air secukupnya

Cara memasak:
  • Bersihkan ikan dan lumuri dengan jeruk nipis dan garam. Belah-belah tubuh mujair agar bumbu meresap ke dalam. Rendam sebentar lalu goreng hingga matang dan agak kering untuk menciptakan kesan krispi.
  • Tumis bawang putih, bawang merah, daun bawang dan cabai hingga harum. Masukkan tomat dan nanas dan tumis sebentar.
  • Masukkan saus tomat, saus sambal, gula, garam dan air kurang lebih 100 ml. Biarkan bumbu meletup-letup kemudian masukkan tepung maizena yang telah dilarutkan dengan sedikit air lalu aduk hingga mengental. 
Lalu masukkan ikan mujair ke dalam saus dan siap disajikan!

Kamis, 17 Desember 2015

Siapa sih yang nggak suka puding, semua orang sangat suka yang namanya puding karena rasanya yang enak dan lembut dimulut. Nah admin akan share cara membuat puding alpukat, sangat mudah dibuat dirumah lho!

Bahan-bahan:
    500 ml air
    1 bungkus agar-agar bubuk tanpa warna
    2 buah alpukat, blender halus
    1 buah alpukat, potong-potong
    3 sdm susu kental manis
    1/2 sdt pewarna makanan hijau
    1/4 sdt garam
    gula pasir secukupnya

Cara membuat: 
  • Rebus air, masukkan agar-agar dan aduk hingga larut.
  • Masukkan pewarna makanan, susu kental manis, garam dan gula hingga tercampur rata.
  • Masukkan alpukat yang sudah dihaluskan, aduk-aduk hingga meletup-letup. Matikan api.
  • Siapkan wadah cetakan. Taruh potongan alpukat di dasar cetakan. Tuang adonan dan biarkan hingga dingin.
Jangan lupa untuk memasukkan ke dalam kulkas dan puding alpukat siap dinikmati selagi dingin. Lembut dan segar ladies!
09.33 Bunda Fa
Siapa sih yang nggak suka puding, semua orang sangat suka yang namanya puding karena rasanya yang enak dan lembut dimulut. Nah admin akan share cara membuat puding alpukat, sangat mudah dibuat dirumah lho!

Bahan-bahan:
    500 ml air
    1 bungkus agar-agar bubuk tanpa warna
    2 buah alpukat, blender halus
    1 buah alpukat, potong-potong
    3 sdm susu kental manis
    1/2 sdt pewarna makanan hijau
    1/4 sdt garam
    gula pasir secukupnya

Cara membuat: 
  • Rebus air, masukkan agar-agar dan aduk hingga larut.
  • Masukkan pewarna makanan, susu kental manis, garam dan gula hingga tercampur rata.
  • Masukkan alpukat yang sudah dihaluskan, aduk-aduk hingga meletup-letup. Matikan api.
  • Siapkan wadah cetakan. Taruh potongan alpukat di dasar cetakan. Tuang adonan dan biarkan hingga dingin.
Jangan lupa untuk memasukkan ke dalam kulkas dan puding alpukat siap dinikmati selagi dingin. Lembut dan segar ladies!

Rabu, 16 Desember 2015

Hai ladies masih ketemu admin yang kembali bagi-bagi resep masakan untuk sobat coba dirumah. Siapa sih yang tak suka dengan kikil sapi, nah kali ini ada resep tumis kikil bumbu kecap. Yuk dicoba!

Bahan-bahan:
    500 gr kikil sapi
    4 siung bawang putih
    6 siung bawang merah
    2 sdm saus tiram
    5 sdm kecap manis
    3 buah cabai hijau besar, potong-potong
    10 buah cabai rawit merah utuh
    2 lembar daun salam
    2 lembar daun jeruk, bunga punggungnya
    1 ruas lengkuas, memarkan
    1 sdm gula jawa
    1 sdt merica
    garam secukupnya
    air secukupnya
    minyak untuk menumis

Cara memasak:
  • Rebus kikil kurang lebih selama 15 menit agar empuk kemudian angkat lalu tiriskan dan potong-potong dadu.
  • Cincang bawang putih dan bawang merah. Tumis bersama daun salam, lengkuas dan daun jeruk hingga harum. Masukkan cabai hijau dan cabai utuh, tumis hingga agak layu.
  • Masukkan kikil bersama bumbu saus tiram, kecap manis dan gula merah. Tumis sebentar. Kemudian tuang air secukupnya, campur rata dan masak hingga kuah berkurang.
  • Masukkan garam secukupnya dan merica bubuk. Aduk rata lagi dan masak hingga kuah mengental dan bumbu meresap.
Tumis Kikil Bumbu Kecap siap disantap selagi hangat!
09.47 Bunda Fa
Hai ladies masih ketemu admin yang kembali bagi-bagi resep masakan untuk sobat coba dirumah. Siapa sih yang tak suka dengan kikil sapi, nah kali ini ada resep tumis kikil bumbu kecap. Yuk dicoba!

Bahan-bahan:
    500 gr kikil sapi
    4 siung bawang putih
    6 siung bawang merah
    2 sdm saus tiram
    5 sdm kecap manis
    3 buah cabai hijau besar, potong-potong
    10 buah cabai rawit merah utuh
    2 lembar daun salam
    2 lembar daun jeruk, bunga punggungnya
    1 ruas lengkuas, memarkan
    1 sdm gula jawa
    1 sdt merica
    garam secukupnya
    air secukupnya
    minyak untuk menumis

Cara memasak:
  • Rebus kikil kurang lebih selama 15 menit agar empuk kemudian angkat lalu tiriskan dan potong-potong dadu.
  • Cincang bawang putih dan bawang merah. Tumis bersama daun salam, lengkuas dan daun jeruk hingga harum. Masukkan cabai hijau dan cabai utuh, tumis hingga agak layu.
  • Masukkan kikil bersama bumbu saus tiram, kecap manis dan gula merah. Tumis sebentar. Kemudian tuang air secukupnya, campur rata dan masak hingga kuah berkurang.
  • Masukkan garam secukupnya dan merica bubuk. Aduk rata lagi dan masak hingga kuah mengental dan bumbu meresap.
Tumis Kikil Bumbu Kecap siap disantap selagi hangat!

Selasa, 15 Desember 2015

Pagi ladies, admin akan bagi-bagi resep nasi goreng nih. Tentunya banyak sekali yang menyukai nasi goreng kan, nah pada kesempatan ini admin akan bagikan resep nasi goreng kepiting :

Bahan-Bahan
4 sdm minyak goreng
5 butir bawang putih, dicincang
5 buah cabai rawit, dirajang
5 buah cabai merah, dirajang
250 gram daging kepiting matang
1 kg nasi dingin
4 batang bawang daun
1 sdm kecap asin
3 sdm kecap manis
1/3 sdt garam
1/4 sdt lada bubuk
90 gram margarin
 
Cara Membuat
  • Panaskan minyak di wajan. Tumis bawang putih hingga harum. 
  • Rajang cabai rawit dan cabai merah, tumis dengan bawang putih. 
  • Masukkan daging kepiting, masak beberapa menit. 
  • Tambahkan nasi dan bawang daun yang sudah dirajang. Campur rata. 
  • Masukkan kecap asin dan kecap manis. 
  • Taburi dengan garam dan lada bubuk secukupnya. Aduk rata. 
  •  Masukkan margarin, aduk hingga semua bumbu meresap. 
Nasi Goreng Kepiting siap disantap, silahkan dicoba ladies!

10.02 Bunda Fa
Pagi ladies, admin akan bagi-bagi resep nasi goreng nih. Tentunya banyak sekali yang menyukai nasi goreng kan, nah pada kesempatan ini admin akan bagikan resep nasi goreng kepiting :

Bahan-Bahan
4 sdm minyak goreng
5 butir bawang putih, dicincang
5 buah cabai rawit, dirajang
5 buah cabai merah, dirajang
250 gram daging kepiting matang
1 kg nasi dingin
4 batang bawang daun
1 sdm kecap asin
3 sdm kecap manis
1/3 sdt garam
1/4 sdt lada bubuk
90 gram margarin
 
Cara Membuat
  • Panaskan minyak di wajan. Tumis bawang putih hingga harum. 
  • Rajang cabai rawit dan cabai merah, tumis dengan bawang putih. 
  • Masukkan daging kepiting, masak beberapa menit. 
  • Tambahkan nasi dan bawang daun yang sudah dirajang. Campur rata. 
  • Masukkan kecap asin dan kecap manis. 
  • Taburi dengan garam dan lada bubuk secukupnya. Aduk rata. 
  •  Masukkan margarin, aduk hingga semua bumbu meresap. 
Nasi Goreng Kepiting siap disantap, silahkan dicoba ladies!

Senin, 14 Desember 2015

Suka menu masakan ala Korea, nah pada pagi hari ini admin akan bagi-bagi resep cara membuat Gimbap Tahu ala Korea yang bisa ladies praktekkan dirumah.

Bahan-Bahan :
5 lembar nori
1 mangkuk nasi
1 sdm minyak wijen
1/2 sdt garam

Bahan Isian :
10 ons tahu
8 ons bayam
1 sdt minyak wijen
3 buah mentimun
2 buah wortel
1 akar burdok/uoeong (kalau ada)
garam
minyak goreng

Cara Membuat :
  • Siapkan bahan isian: potong tahu memanjang dan goreng, rebus bayam hingga cukup lunak lalu susun memanjang, iris mentimun dan wortel memanjang lalu tumis sebentar dengan garam secukupnya dan tumis akar burdok (kalau ada).
  • Campurkan nasi dengan garam dan minyak wijen. Siapkan cetakan bamboo mat, taruh lembaran nori, taruh nasi dan ratakan, masukkan bahan isian secukupnya lalu gulung perlahan. Potong seukuran sekali gigit (agar tidak lengket, lumasi pisau dengan minyak wijen terlebih dahulu).
Mudah kan, jadi ladies tak perlu beli karena bisa membuatnya sendiri dirumah!

08.38 Bunda Fa
Suka menu masakan ala Korea, nah pada pagi hari ini admin akan bagi-bagi resep cara membuat Gimbap Tahu ala Korea yang bisa ladies praktekkan dirumah.

Bahan-Bahan :
5 lembar nori
1 mangkuk nasi
1 sdm minyak wijen
1/2 sdt garam

Bahan Isian :
10 ons tahu
8 ons bayam
1 sdt minyak wijen
3 buah mentimun
2 buah wortel
1 akar burdok/uoeong (kalau ada)
garam
minyak goreng

Cara Membuat :
  • Siapkan bahan isian: potong tahu memanjang dan goreng, rebus bayam hingga cukup lunak lalu susun memanjang, iris mentimun dan wortel memanjang lalu tumis sebentar dengan garam secukupnya dan tumis akar burdok (kalau ada).
  • Campurkan nasi dengan garam dan minyak wijen. Siapkan cetakan bamboo mat, taruh lembaran nori, taruh nasi dan ratakan, masukkan bahan isian secukupnya lalu gulung perlahan. Potong seukuran sekali gigit (agar tidak lengket, lumasi pisau dengan minyak wijen terlebih dahulu).
Mudah kan, jadi ladies tak perlu beli karena bisa membuatnya sendiri dirumah!

Sabtu, 12 Desember 2015

Resep Sup Merah - Satu lagi resep dari warisan nenek moyang kita yang sangat menggugah selera makan. Resep Sup Merah Segar Asli Jawa Timur yang menjadi salah satu menu favorit Khas Jawa Timur. Bagi yang berasal dari Jawa Timur pasti sudah sangat bersahabat dengan rasa dan wujud dari Sup Merah. Namun sayangnya belum banyak orang diluar Jawa Timur yang tau apa itu Sup Merah. Kalaupun tau apa itu Sup Merah pasti belum tentu tau dari mana asal Sup Merah.

Resep Sup Merah berasal dari Jawa Timur yang merupakan salah satu menu asli propinsi tersebut. Kenapa di sebut Sup Merah? Karena warna dari kuah Sup nya adalah merah, sehingga dinamakan Sup Merah. Rasa dari Sup Merah sangat segar dan terasa ada rasa sedikit pedas, asam yang menjadi dominan. Karena bahan yang dijadikan sebagai pewarna di dalam kuah Sup Merah asli terbuat dari tomat dan cabai merah yang ditumbuk halus hingga menjadi pasta. 

Bagi anda yang tidak suka dengan rasa pedas maka tidak perlu menambahkan cabai merah sebagai pasta, dan bagi ana yang gemar dengan rasa pedas maka dapat menambahkan cabai merah sesuai selera anda masing-masing. Namun jika membeli Sup Merah di luar rumah maka rasa dari olahan Sup Merah tidak dapat diprotes harus sesuai apa yang kita mau. Jadi kalau menginginkan rasa sesuai selera anda sendiri maka anda harus membuat Sup Merah sendiri di rumah.

Selain untuk konsumsi bersama keluarga, Sup Merah juga cocok dijadikan sebagai sajian istimewa di acara arisan, tasyakuran, dan berbagai hajatan lainnya. Isi dari Sup Merah adalah daging ayam yang dipotong kecil-kecil atau disuwir dan ada juga yang menambahkan dengan telur rebus utuh dan ceker atau sayap. Namun jika tidak menyukai telur rebus maka dapat dihilangkan dari Resep Sup Merah anda. 

Cara Membuat Sup Merah yang segar sangatlah mudah dan semua bahan yang digunakan juga ada warung, pasar, atau toko makanan, serta supermarket. Sehingga anda dapat mencoba membuat Sup Merah dirumah kapan saja. Resep Sup Merah Asli Jawa Timur ini sudah mulai terkenal di kota-kota besar di Indonesia, sehingga bagi anda yang tinggal di kota mungkin sudah ada penjual Sup Merah. 

Biasanya penjual Sup Merah buka setiap sore hingga malam hari karena menu Sup Merah sangat nikmat sebagai sajian makan malam terlebih jika cuaca sedang dingin tentu akan lebih nikmat lagi. Bagi anda yang belum pernah mencoba Sup Merah, silahkan coba sendiri Resep Sup Merah dari kami di zonamakan.blogspot.com yang diadopsi dari Resep Sup Merah Asli Jawa Timur. Belajar memasak agar sikecil dan suami serta keluarga betah di rumah itu adalah hal yang paling penting bagi seorang wanita. 

ingin belajar memasak, tapi malas baca buku resep dan merogoh kocek untuk membeli buku Resep? Silahkan buka saja koleksi resep kami di zonamakan.blogspot.com ada segudang Resep Masakan dari berbagai belahan dunia dan tentunya dengan sajian resep yang menggugah selera makan semua orang. Dari mulai Resep Tradisional hingga Resep Kekinian ada semuanya. Seperti salah satu resep berikut ini yaitu Resep Sup Merah segar Asli dari Jawa Timur.
Resep Sup Merah
Resep Sup Merah

Bahan Resep Sup Merah:
  1. Sediakan 200 gr dada ayam, (direbus kemudian dipotong-potong dadu atau disuwir)
  2. Sediakan 100 gr jamur kancing, (dipotong atau belah menjadi dua)
  3. Sediakan 1 sdm pasta tomat
  4. Sediakan 1 liter kaldu ayam (air dari rebusan ayam tadi)
  5. Sediakan 600 gr tomat merah, buang bijinya dan haluskan 
  6. Sediakan 5 cabai merah segar (haluskan) (bila suka)
  7. Sediakan 50 gr kacang polong
  8. Sediakan 150 gr wortel potong dadu
  9. Sediakan 1/2 sdm gula pasir
  10. Sediakan 1/2 sdt merica bubuk
  11. Sediakan 1 sdt garam atau secukupnya
  12. Sediakan 150 gr bawang bombay, cincang halus
  13. Sediakan 20 gr makaroni kering
  14. Sediakan 5 buah sosis sapi kita iris iris bulat
  15. Sediakan 2 sdm minyak goreng
Cara Membuat Resep Sup Merah:
  1. Langkah pertama, panaskan minyak goreng,  kemudian kita tumis bawang bombay hingga harum. Gunakan api sedang saja.
  2. Selanjutnya masukkan 1 liter kaldu ayam, tomat dan cabai yang sudah dihaluskan. Aduk hingga merata.
  3. Lalu masukkan makaroni, pasta tomat dan wortel. Rebus hingga makaroni dan wortel menjadi lunak dan empuk.
  4. Selanjutnya masukkan kacang polong, daging ayam, jamur dan sosis. Aduk hingga merata.
  5. Kemudian masukkan juga gula, merica dan garam. Aduk hingga merata dan kuah mendidih serta rasa sudah sesuai selera.
  6. Angkat dan sajikan Sup Merah selagi masih hangat.
Tambahkan Sup Merah dengan telur rebus, ceker, atau sayap ayam apabila anda menghendakinya. Dan nikmati kenikmatan Sup Merah dengan nasi hangat. Demikian Cara Membuat Dan Resep SupMerah segar Asli Jawa Timur yang wajib anda coba sendiri di rumah karena Resep Sup Merah sangat mudah di praktekkan dan rasanya sangat nikmat.

Sebelumnya kami telah menghadirkan Resep Masakan Italia yang sudah mendunia hingga terkenal juga di Indonesia yaitu Resep Pastry Isi Daging Dan Keju Spesial dengan kualitas rasa yang tidak kalah dengan Resep Kue lainnya. Nantikan resep-resep istimewa dari kami selanjutnya hanya di zonamakan. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat

22.01 Bunda Fa
Resep Sup Merah - Satu lagi resep dari warisan nenek moyang kita yang sangat menggugah selera makan. Resep Sup Merah Segar Asli Jawa Timur yang menjadi salah satu menu favorit Khas Jawa Timur. Bagi yang berasal dari Jawa Timur pasti sudah sangat bersahabat dengan rasa dan wujud dari Sup Merah. Namun sayangnya belum banyak orang diluar Jawa Timur yang tau apa itu Sup Merah. Kalaupun tau apa itu Sup Merah pasti belum tentu tau dari mana asal Sup Merah.

Resep Sup Merah berasal dari Jawa Timur yang merupakan salah satu menu asli propinsi tersebut. Kenapa di sebut Sup Merah? Karena warna dari kuah Sup nya adalah merah, sehingga dinamakan Sup Merah. Rasa dari Sup Merah sangat segar dan terasa ada rasa sedikit pedas, asam yang menjadi dominan. Karena bahan yang dijadikan sebagai pewarna di dalam kuah Sup Merah asli terbuat dari tomat dan cabai merah yang ditumbuk halus hingga menjadi pasta. 

Bagi anda yang tidak suka dengan rasa pedas maka tidak perlu menambahkan cabai merah sebagai pasta, dan bagi ana yang gemar dengan rasa pedas maka dapat menambahkan cabai merah sesuai selera anda masing-masing. Namun jika membeli Sup Merah di luar rumah maka rasa dari olahan Sup Merah tidak dapat diprotes harus sesuai apa yang kita mau. Jadi kalau menginginkan rasa sesuai selera anda sendiri maka anda harus membuat Sup Merah sendiri di rumah.

Selain untuk konsumsi bersama keluarga, Sup Merah juga cocok dijadikan sebagai sajian istimewa di acara arisan, tasyakuran, dan berbagai hajatan lainnya. Isi dari Sup Merah adalah daging ayam yang dipotong kecil-kecil atau disuwir dan ada juga yang menambahkan dengan telur rebus utuh dan ceker atau sayap. Namun jika tidak menyukai telur rebus maka dapat dihilangkan dari Resep Sup Merah anda. 

Cara Membuat Sup Merah yang segar sangatlah mudah dan semua bahan yang digunakan juga ada warung, pasar, atau toko makanan, serta supermarket. Sehingga anda dapat mencoba membuat Sup Merah dirumah kapan saja. Resep Sup Merah Asli Jawa Timur ini sudah mulai terkenal di kota-kota besar di Indonesia, sehingga bagi anda yang tinggal di kota mungkin sudah ada penjual Sup Merah. 

Biasanya penjual Sup Merah buka setiap sore hingga malam hari karena menu Sup Merah sangat nikmat sebagai sajian makan malam terlebih jika cuaca sedang dingin tentu akan lebih nikmat lagi. Bagi anda yang belum pernah mencoba Sup Merah, silahkan coba sendiri Resep Sup Merah dari kami di zonamakan.blogspot.com yang diadopsi dari Resep Sup Merah Asli Jawa Timur. Belajar memasak agar sikecil dan suami serta keluarga betah di rumah itu adalah hal yang paling penting bagi seorang wanita. 

ingin belajar memasak, tapi malas baca buku resep dan merogoh kocek untuk membeli buku Resep? Silahkan buka saja koleksi resep kami di zonamakan.blogspot.com ada segudang Resep Masakan dari berbagai belahan dunia dan tentunya dengan sajian resep yang menggugah selera makan semua orang. Dari mulai Resep Tradisional hingga Resep Kekinian ada semuanya. Seperti salah satu resep berikut ini yaitu Resep Sup Merah segar Asli dari Jawa Timur.
Resep Sup Merah
Resep Sup Merah

Bahan Resep Sup Merah:
  1. Sediakan 200 gr dada ayam, (direbus kemudian dipotong-potong dadu atau disuwir)
  2. Sediakan 100 gr jamur kancing, (dipotong atau belah menjadi dua)
  3. Sediakan 1 sdm pasta tomat
  4. Sediakan 1 liter kaldu ayam (air dari rebusan ayam tadi)
  5. Sediakan 600 gr tomat merah, buang bijinya dan haluskan 
  6. Sediakan 5 cabai merah segar (haluskan) (bila suka)
  7. Sediakan 50 gr kacang polong
  8. Sediakan 150 gr wortel potong dadu
  9. Sediakan 1/2 sdm gula pasir
  10. Sediakan 1/2 sdt merica bubuk
  11. Sediakan 1 sdt garam atau secukupnya
  12. Sediakan 150 gr bawang bombay, cincang halus
  13. Sediakan 20 gr makaroni kering
  14. Sediakan 5 buah sosis sapi kita iris iris bulat
  15. Sediakan 2 sdm minyak goreng
Cara Membuat Resep Sup Merah:
  1. Langkah pertama, panaskan minyak goreng,  kemudian kita tumis bawang bombay hingga harum. Gunakan api sedang saja.
  2. Selanjutnya masukkan 1 liter kaldu ayam, tomat dan cabai yang sudah dihaluskan. Aduk hingga merata.
  3. Lalu masukkan makaroni, pasta tomat dan wortel. Rebus hingga makaroni dan wortel menjadi lunak dan empuk.
  4. Selanjutnya masukkan kacang polong, daging ayam, jamur dan sosis. Aduk hingga merata.
  5. Kemudian masukkan juga gula, merica dan garam. Aduk hingga merata dan kuah mendidih serta rasa sudah sesuai selera.
  6. Angkat dan sajikan Sup Merah selagi masih hangat.
Tambahkan Sup Merah dengan telur rebus, ceker, atau sayap ayam apabila anda menghendakinya. Dan nikmati kenikmatan Sup Merah dengan nasi hangat. Demikian Cara Membuat Dan Resep SupMerah segar Asli Jawa Timur yang wajib anda coba sendiri di rumah karena Resep Sup Merah sangat mudah di praktekkan dan rasanya sangat nikmat.

Sebelumnya kami telah menghadirkan Resep Masakan Italia yang sudah mendunia hingga terkenal juga di Indonesia yaitu Resep Pastry Isi Daging Dan Keju Spesial dengan kualitas rasa yang tidak kalah dengan Resep Kue lainnya. Nantikan resep-resep istimewa dari kami selanjutnya hanya di zonamakan. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat

Pagi ladies, admin kembali hadir dengan share info resep masakan nih buat sobat dirumah. Ada reseo Garang Asem Ayam, buatnya mudah dan langsung saja sobat siapkan bahan dibawah ini ya!

Bahan:
1 ekor ayam yang dipotong-potong
200 gram belimbing sayur yang dipotong sekitar 1 cm
2 batang daun bawang, potong 1 cm
1 tangkai kemangi ambil daunnya saja
5 buah cabe hijau yang diiris miring
25 buah cabe rawit utuh
2 cm lengkuas diiris
5 ½ sendok teh garam
2 sendok makan gula merah sisir
1 liter santan dari 1 butir kelapa
2 buah serai diiris
3 lembar daun salam disobek-sobek
Daun pisang 

Bumbu halus:

1 sendok makan ketumbar bubuk
4 butir kemiri sangrai
10 siung bawang merah
5 siung bawang putih
2 cm jahe
2 cm kencur
1 cm kunyit

Cara :
  • Campur ayam dengan bumbu halus, garam dan gula merah. Remas ayam agar bumbu merasuk dan diamkan selama 30 menit.
  • Masukkan semua bumbu dan santan kecuali serai, lengkuas dan daun salam lalu aduk merata.
  • Siapkan daun pisang yang dilapisi dengan plastik. Letakkan potongan daun salam, lengkuas dan serai.
  • Sendokkan campuran ayam serta kuah santan.
  • Bungkus hingga ayam habis dan kukus selama 1 jam hingga matang dengan api kecil.
10.18 Bunda Fa
Pagi ladies, admin kembali hadir dengan share info resep masakan nih buat sobat dirumah. Ada reseo Garang Asem Ayam, buatnya mudah dan langsung saja sobat siapkan bahan dibawah ini ya!

Bahan:
1 ekor ayam yang dipotong-potong
200 gram belimbing sayur yang dipotong sekitar 1 cm
2 batang daun bawang, potong 1 cm
1 tangkai kemangi ambil daunnya saja
5 buah cabe hijau yang diiris miring
25 buah cabe rawit utuh
2 cm lengkuas diiris
5 ½ sendok teh garam
2 sendok makan gula merah sisir
1 liter santan dari 1 butir kelapa
2 buah serai diiris
3 lembar daun salam disobek-sobek
Daun pisang 

Bumbu halus:

1 sendok makan ketumbar bubuk
4 butir kemiri sangrai
10 siung bawang merah
5 siung bawang putih
2 cm jahe
2 cm kencur
1 cm kunyit

Cara :
  • Campur ayam dengan bumbu halus, garam dan gula merah. Remas ayam agar bumbu merasuk dan diamkan selama 30 menit.
  • Masukkan semua bumbu dan santan kecuali serai, lengkuas dan daun salam lalu aduk merata.
  • Siapkan daun pisang yang dilapisi dengan plastik. Letakkan potongan daun salam, lengkuas dan serai.
  • Sendokkan campuran ayam serta kuah santan.
  • Bungkus hingga ayam habis dan kukus selama 1 jam hingga matang dengan api kecil.

Jumat, 11 Desember 2015

Hai ladies masih jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi seputar resep menu masakan, dan kali ini admin akan share menu masakan sate kelinci.
 
Bahan
    500 gram daging kelinci (potong dadu)
    Minyak goreng (secukupnya)
    Bawang goreng (secukupnya)
    Tusuk sate
Bumbu
    5 siung bawang putih (haluskan)
    7 siung bawang merah (haluskan)
    Ketumbar (secukupnya, haluskan)
    3 cm kunyit (haluskan)
    Air asam jawa (secukupnya)
    Gula merah (sisir halus, 3 sdm)
    Garam (secukupnya)
    Kaldu sapi bubuk (secukupnya)

Bumbu Sambal Kacang
    100 gram kacang tanah (goreng)
    3 buah cabai merah (buang isi, goreng)
    5 buah cabai rawit (goreng)
    5 siung bawang merah (iris tipis)
    2 sdm gula jawa (sisir halus)
    Kecap manis secukupnya
    Air (secukupnya)
    Garam (secukupnya)

Cara Membuat Sambal Kacang
  • Tumbuk atau haluskan kacang goreng bersama cabai merah, cabai rawit dan gula jawa sisir. Tambahkan sedikit garam dan air asam agar rasanya lebih nikmat. Tumbuk dan campur semua bahan hingga tercampur rata lalu tuangkan air hangat ke sambal ini sesuai selera. Tambahkan irisan bawang merah dan kecap ke dalam sambal dan letakkan di dalam mangkok.
Cara Membuat Sate
  • Siapkan bumbu yang telah dihaluskan. Siapkan pula daging kelinci yang telah dipotong dadu.
  • Campur daging kelinci dengan bumbu serta minyak dan aduk hingga kedua bahan tercampur rata. Diamkan kira-kira selama 20 - 30 menit agar bumbu meresap ke dalam daging kelinci.
  • Jika sudah, letakkan daging kelinci ke tusuk sate yang telah disiapkan.
  • Bakar atau panggang semua daging kelinci hingga matang.
  • Letakkan sate yang sudah matang di atas piring saji bersama sambal kacang. 
Sate Kelinci siap disantap dengan nasi atau lontong!

15.49 Bunda Fa
Hai ladies masih jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi seputar resep menu masakan, dan kali ini admin akan share menu masakan sate kelinci.
 
Bahan
    500 gram daging kelinci (potong dadu)
    Minyak goreng (secukupnya)
    Bawang goreng (secukupnya)
    Tusuk sate
Bumbu
    5 siung bawang putih (haluskan)
    7 siung bawang merah (haluskan)
    Ketumbar (secukupnya, haluskan)
    3 cm kunyit (haluskan)
    Air asam jawa (secukupnya)
    Gula merah (sisir halus, 3 sdm)
    Garam (secukupnya)
    Kaldu sapi bubuk (secukupnya)

Bumbu Sambal Kacang
    100 gram kacang tanah (goreng)
    3 buah cabai merah (buang isi, goreng)
    5 buah cabai rawit (goreng)
    5 siung bawang merah (iris tipis)
    2 sdm gula jawa (sisir halus)
    Kecap manis secukupnya
    Air (secukupnya)
    Garam (secukupnya)

Cara Membuat Sambal Kacang
  • Tumbuk atau haluskan kacang goreng bersama cabai merah, cabai rawit dan gula jawa sisir. Tambahkan sedikit garam dan air asam agar rasanya lebih nikmat. Tumbuk dan campur semua bahan hingga tercampur rata lalu tuangkan air hangat ke sambal ini sesuai selera. Tambahkan irisan bawang merah dan kecap ke dalam sambal dan letakkan di dalam mangkok.
Cara Membuat Sate
  • Siapkan bumbu yang telah dihaluskan. Siapkan pula daging kelinci yang telah dipotong dadu.
  • Campur daging kelinci dengan bumbu serta minyak dan aduk hingga kedua bahan tercampur rata. Diamkan kira-kira selama 20 - 30 menit agar bumbu meresap ke dalam daging kelinci.
  • Jika sudah, letakkan daging kelinci ke tusuk sate yang telah disiapkan.
  • Bakar atau panggang semua daging kelinci hingga matang.
  • Letakkan sate yang sudah matang di atas piring saji bersama sambal kacang. 
Sate Kelinci siap disantap dengan nasi atau lontong!

Kamis, 10 Desember 2015

Hai ladies jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi seputar resep masakan. Siapa sih yang tak suka ikan tongkol, ikan ini bisa digoreng lalu dibuatkan sambal atau dibuat asem-asem ikan tongkol. Nah dipagi hari ini admin akan bagikan resep pepes ikan tongkol dengan tahu.

Bahan-bahan:
    10 potong ikan tongkol, bersihkan
    2 kotak tahu putih
    1 ikat kemangi
    2 batang daun bawang, potong-potong
    garam dan gula secukupnya
    daun pisang secukupnya untuk membungkus pepes

Bumbu halus:

    3 siung bawang putih
    3 siung bawang merah
    3 butir kemiri
    2 ruas kunyit
    1 ruas jahe
    1 buah tomat
    3 buah cabai rawit

Cara membuat:
  • Hancurkan tahu dan campur dengan bumbu halus. Tambahkan daun kemangi.
  • Siapkan daun pisang, taruh adonan tahu, lalu ikan tongkol kemudian tutup dengan adonan tahu lagi. Bungkus dan semat dengan lidi
  • Bungkus seperti itu terus hingga habis. Kukus hingga matang atau selama kurang lebih 30 menit.
Pepes tongkol tahu siap dinikmati dengan nasi hangat, mudah dan simpel kan?

11.10 Bunda Fa
Hai ladies jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi seputar resep masakan. Siapa sih yang tak suka ikan tongkol, ikan ini bisa digoreng lalu dibuatkan sambal atau dibuat asem-asem ikan tongkol. Nah dipagi hari ini admin akan bagikan resep pepes ikan tongkol dengan tahu.

Bahan-bahan:
    10 potong ikan tongkol, bersihkan
    2 kotak tahu putih
    1 ikat kemangi
    2 batang daun bawang, potong-potong
    garam dan gula secukupnya
    daun pisang secukupnya untuk membungkus pepes

Bumbu halus:

    3 siung bawang putih
    3 siung bawang merah
    3 butir kemiri
    2 ruas kunyit
    1 ruas jahe
    1 buah tomat
    3 buah cabai rawit

Cara membuat:
  • Hancurkan tahu dan campur dengan bumbu halus. Tambahkan daun kemangi.
  • Siapkan daun pisang, taruh adonan tahu, lalu ikan tongkol kemudian tutup dengan adonan tahu lagi. Bungkus dan semat dengan lidi
  • Bungkus seperti itu terus hingga habis. Kukus hingga matang atau selama kurang lebih 30 menit.
Pepes tongkol tahu siap dinikmati dengan nasi hangat, mudah dan simpel kan?

Rabu, 09 Desember 2015

Apakah ladies suka salad, menu salada ini bisa dijadikan menu diet lho! Nah pada pagi hari ini admin akan share resep membuat Salad Mangga Thailand, siapkan bahan dan ikuti cara masaknya:

Bahan:

400 gram mangga muda (pencit)
2 bawang merah, iris tipis
2-3 cabai rawit merah
3-4 sendok makan saus ikan
4-5 sendok makan sari jeruk nipis
20 gram ebi udang kering
40 gram kacang tanah goreng
3-4 sendok makan gula aren
Segenggam ikan teri, goreng matang

Cara Memasak:
  • Kupas mangga muda dan parut kasar
  • Rendam mangga ke dalam air es agar teksturnya renyah
  • Ulek kasar cabai rawit merah, bawang merah, ebi udang dan kacang tanah goreng. Masukkan saus ikan, sari jeruk nipis dan gula aren. Aduk rata.
  • Tuangkan campuran bumbu ke dalam mangga muda yang telah dipotong. Aduk rata dengan bumbunya, kemudian sajikan dengan teri goreng.
Gimana sobat, seger dan gurih pastinya! Silahkan dicoba!
09.34 Bunda Fa
Apakah ladies suka salad, menu salada ini bisa dijadikan menu diet lho! Nah pada pagi hari ini admin akan share resep membuat Salad Mangga Thailand, siapkan bahan dan ikuti cara masaknya:

Bahan:

400 gram mangga muda (pencit)
2 bawang merah, iris tipis
2-3 cabai rawit merah
3-4 sendok makan saus ikan
4-5 sendok makan sari jeruk nipis
20 gram ebi udang kering
40 gram kacang tanah goreng
3-4 sendok makan gula aren
Segenggam ikan teri, goreng matang

Cara Memasak:
  • Kupas mangga muda dan parut kasar
  • Rendam mangga ke dalam air es agar teksturnya renyah
  • Ulek kasar cabai rawit merah, bawang merah, ebi udang dan kacang tanah goreng. Masukkan saus ikan, sari jeruk nipis dan gula aren. Aduk rata.
  • Tuangkan campuran bumbu ke dalam mangga muda yang telah dipotong. Aduk rata dengan bumbunya, kemudian sajikan dengan teri goreng.
Gimana sobat, seger dan gurih pastinya! Silahkan dicoba!

Selasa, 08 Desember 2015

Lemper adalah salah satu kue tradisional yang terbuat dari ketan dan biasanya berisi abon atau daging ayam cincang yang telah diberi bumbu. Nah pada kesempatan ini admin akan share cara membuat lemper isi ayam.


Bahan
    200 gram beras ketan (bersihkan, rendam selama 1 - 3 jam)
    1 lembar daun salam
    1 batang serai (memarkan)
    Garam (secukupnya)
    125 ml santan kelapa
    Air (secukupnya)
    Daun pisang (secukupnya, untuk membungkus)

Bahan Isi

    200 gram daging ayam (buang tulangnya, rebus hingga matang, cincang halus)
    500 ml air
    1 batang serai (memarkan)
    2 lembar daun salam
    Garam (secukupnya)
    Merica bubuk (secukupnya)
    Kaldu ayam bubuk (secukupnya)
    100 ml santan kelapa
    Gula pasir (secukupnya)
    6 siung bawang merah (haluskan)
    4 siung bawang putih (haluskan)
    Ketumbar (secukupnya, haluskan)
    3 butir kemiri (sangrai, haluskan)
    Minyak (secukupnya)

Cara Membuat Isi
  • Tumis bawang merah, bawang putih, ketumbar, kemiri hingga harum. Masukkan garam, gula, batang serai, daun salam, kaldu ayam bubuk, merica bubuk dan daging ayam. Aduk-aduk hingga semua bahan tercampur rata kemudian masukkan santan kelapa lalu masak hingga santan kering. Jika sudah matang dan santan kering, angkat lalu sisihkan.

Cara Membuat Lemper
  • Tiriskan beras ketan yang sudah direndam. Kukus kurang lebih selama 20 menit. Angkat.
  • Panaskan panci yang telah diberi sedikit air. Masukkan beras ketan, batang serai, daun salam dan garam. Rebus hingga sedikit mendidih. Lalu masukkan beras ketan ke dalamnya. Tambahkan santan kelapa dan masak sambil terus diaduk. Jika air sudah berkurang, angkat.
  • Kukus beras ketan yang telah direbus hingga matang kira-kira selama 30 menit.
  • Ambil loyang, letakkan setengah berat ketan di loyang sambil dipipihkan dan terus dipenyet-penyet. Berilah isi ayam di atas ketan dan ratakan.
  • Tutuplah loyang dengan sisa ketan yang masih setengah sambil dipipihkan juga dipenyet-penyet seperti sebelumnya.
  • Potong kecil panjang sesuai selera lalu bungkus dengan daun pisang. 
Lemper isi ayam siap disantap, silahkan dicoba dan semoga berhasil ya!
08.59 Bunda Fa
Lemper adalah salah satu kue tradisional yang terbuat dari ketan dan biasanya berisi abon atau daging ayam cincang yang telah diberi bumbu. Nah pada kesempatan ini admin akan share cara membuat lemper isi ayam.


Bahan
    200 gram beras ketan (bersihkan, rendam selama 1 - 3 jam)
    1 lembar daun salam
    1 batang serai (memarkan)
    Garam (secukupnya)
    125 ml santan kelapa
    Air (secukupnya)
    Daun pisang (secukupnya, untuk membungkus)

Bahan Isi

    200 gram daging ayam (buang tulangnya, rebus hingga matang, cincang halus)
    500 ml air
    1 batang serai (memarkan)
    2 lembar daun salam
    Garam (secukupnya)
    Merica bubuk (secukupnya)
    Kaldu ayam bubuk (secukupnya)
    100 ml santan kelapa
    Gula pasir (secukupnya)
    6 siung bawang merah (haluskan)
    4 siung bawang putih (haluskan)
    Ketumbar (secukupnya, haluskan)
    3 butir kemiri (sangrai, haluskan)
    Minyak (secukupnya)

Cara Membuat Isi
  • Tumis bawang merah, bawang putih, ketumbar, kemiri hingga harum. Masukkan garam, gula, batang serai, daun salam, kaldu ayam bubuk, merica bubuk dan daging ayam. Aduk-aduk hingga semua bahan tercampur rata kemudian masukkan santan kelapa lalu masak hingga santan kering. Jika sudah matang dan santan kering, angkat lalu sisihkan.

Cara Membuat Lemper
  • Tiriskan beras ketan yang sudah direndam. Kukus kurang lebih selama 20 menit. Angkat.
  • Panaskan panci yang telah diberi sedikit air. Masukkan beras ketan, batang serai, daun salam dan garam. Rebus hingga sedikit mendidih. Lalu masukkan beras ketan ke dalamnya. Tambahkan santan kelapa dan masak sambil terus diaduk. Jika air sudah berkurang, angkat.
  • Kukus beras ketan yang telah direbus hingga matang kira-kira selama 30 menit.
  • Ambil loyang, letakkan setengah berat ketan di loyang sambil dipipihkan dan terus dipenyet-penyet. Berilah isi ayam di atas ketan dan ratakan.
  • Tutuplah loyang dengan sisa ketan yang masih setengah sambil dipipihkan juga dipenyet-penyet seperti sebelumnya.
  • Potong kecil panjang sesuai selera lalu bungkus dengan daun pisang. 
Lemper isi ayam siap disantap, silahkan dicoba dan semoga berhasil ya!

Senin, 07 Desember 2015

Hai ladies masih jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi menarik seputar resep masakan untuk sobat. Nah pada kesempatan ini admin akan kembali share menu masakan dari bahan buntut sapi. Jika kemarin ada sup buntut dan sekarang admin berikan resep buntut sapi bakar manis pedas.

Bahan
    500 gram buntut sapi (potong sesuai selera)
    Kecap manis (secukupnya)
    Madu (secukupnya)
    2 lembar daun jeruk
    5 cm jahe
    2 batang serai (memarkan)
    Air (secukupnya, kira-kira 1 liter)

Bumbu
    7 siung bawang putih (haluskan)
    4 siung bawang merah (haluskan)
    1 sdt ketumbar (haluskan)
    1/2 sdt jintan (sangrai, haluskan)
    Merica (secukupnya, haluskan)
    10 cabai rawit (haluskan)
    Gula merah (secukupnya)
    Kaldu daging bubuk (secukupnya)
    Garam (secukupnya)
    Minyak goreng (secukupnya)

Cara Membuat
  • Tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga aromanya wangi, lalu masukkan buntut sapi dan tambahkan kecap manis, batang serai, daun jeruk, jahe, madu dan air.
  • Masak buntut sapi hingga semua bumbu meresap dengan baik ke dalamnya. Masak hingga air untuk memasak buntut berkurang.
  • Bila buntut sudah lunak dan bumbu meresap, angkat lalu tiriskan.
  • Bakar buntut dengan alat pembakaran.
  • Olesi buntut dengan kecap manis dan potongan bawang merah goreng.
  • Bakar hingga buntut matang sempurna berwarna kehitaman.
Sajikan buntut sapi bakar manis pedas selagi hangat bersama nasi putih dan bawang goreng serta lalapan.

10.47 Bunda Fa
Hai ladies masih jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi menarik seputar resep masakan untuk sobat. Nah pada kesempatan ini admin akan kembali share menu masakan dari bahan buntut sapi. Jika kemarin ada sup buntut dan sekarang admin berikan resep buntut sapi bakar manis pedas.

Bahan
    500 gram buntut sapi (potong sesuai selera)
    Kecap manis (secukupnya)
    Madu (secukupnya)
    2 lembar daun jeruk
    5 cm jahe
    2 batang serai (memarkan)
    Air (secukupnya, kira-kira 1 liter)

Bumbu
    7 siung bawang putih (haluskan)
    4 siung bawang merah (haluskan)
    1 sdt ketumbar (haluskan)
    1/2 sdt jintan (sangrai, haluskan)
    Merica (secukupnya, haluskan)
    10 cabai rawit (haluskan)
    Gula merah (secukupnya)
    Kaldu daging bubuk (secukupnya)
    Garam (secukupnya)
    Minyak goreng (secukupnya)

Cara Membuat
  • Tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga aromanya wangi, lalu masukkan buntut sapi dan tambahkan kecap manis, batang serai, daun jeruk, jahe, madu dan air.
  • Masak buntut sapi hingga semua bumbu meresap dengan baik ke dalamnya. Masak hingga air untuk memasak buntut berkurang.
  • Bila buntut sudah lunak dan bumbu meresap, angkat lalu tiriskan.
  • Bakar buntut dengan alat pembakaran.
  • Olesi buntut dengan kecap manis dan potongan bawang merah goreng.
  • Bakar hingga buntut matang sempurna berwarna kehitaman.
Sajikan buntut sapi bakar manis pedas selagi hangat bersama nasi putih dan bawang goreng serta lalapan.

Sabtu, 05 Desember 2015

Pagi sobat, jumpa lagi dengan admin yang akan kembali share seputar menu masakan. Di musim penghujan ini memang paling enak makan yang hangat-hangat seperti sup. Nah pagi ini admin berikan resep masakan sup buntut.

Bahan-Bahan:
    1/2 kg buntut sapi
    1,5 liter air
    250 gram wortel
    250 gram kentang
    1 batang daun bawang
    1 batang daun seledri
    2 buah tomat
    1/2 sdt pala bubuk
    4 cengkeh
    1/2 sdt lada bubuk

Cara Memasak:
  • Cuci bersih buntut sapi kemudian presto selama kurang lebih 10 menit.
  • Kupas dan potong-potong wortel dan kentang.
  • Panaskan air dan masukkan air kaldu dari prestoan buntut sapi.
  • Masukkan buntut dan wortel serta kentang, biarkan mendidih hingga wortel dan kentang empuk.
  • Masukkan bumbu-bumbu dan cicipi rasanya
  • Masukkan daun bawang dan seledri lalu tomat
Sup siap disajikan dengan nasi hangat, silahkan sobat praktekka dirumah ya!
08.27 Bunda Fa
Pagi sobat, jumpa lagi dengan admin yang akan kembali share seputar menu masakan. Di musim penghujan ini memang paling enak makan yang hangat-hangat seperti sup. Nah pagi ini admin berikan resep masakan sup buntut.

Bahan-Bahan:
    1/2 kg buntut sapi
    1,5 liter air
    250 gram wortel
    250 gram kentang
    1 batang daun bawang
    1 batang daun seledri
    2 buah tomat
    1/2 sdt pala bubuk
    4 cengkeh
    1/2 sdt lada bubuk

Cara Memasak:
  • Cuci bersih buntut sapi kemudian presto selama kurang lebih 10 menit.
  • Kupas dan potong-potong wortel dan kentang.
  • Panaskan air dan masukkan air kaldu dari prestoan buntut sapi.
  • Masukkan buntut dan wortel serta kentang, biarkan mendidih hingga wortel dan kentang empuk.
  • Masukkan bumbu-bumbu dan cicipi rasanya
  • Masukkan daun bawang dan seledri lalu tomat
Sup siap disajikan dengan nasi hangat, silahkan sobat praktekka dirumah ya!

Jumat, 04 Desember 2015

Kembali admin share resep minuman nih, ada es krim semangka. Siapa yang tak suka es krim, hampir semua kalangan menyukai es krim dari anak-anak hingga orang dewasa. Nah admin akan berikan resep es krim semangka yang bisa dibuat dirumah!

Bahan-bahan:
    400 gr semangka segar
    3 sdm yogurt low-fat
    3 sdm creamer bubuk
    2 sdm susu kental manis

Cara membuat:
 
  • Blender halus semangka bersama susu kental dan yogurt.
  • Cairkan creamer bubuk dengan 5 sdm air hangat hingga jadi larutan kental.
  • Campur jus semangka dengan creamer yang sudah dicairkan.
  • Taruh di wadah dan bekukan di dalam freezer.
Mudah kan, silahkan dicoba dirumah ya ladies!
09.10 Bunda Fa
Kembali admin share resep minuman nih, ada es krim semangka. Siapa yang tak suka es krim, hampir semua kalangan menyukai es krim dari anak-anak hingga orang dewasa. Nah admin akan berikan resep es krim semangka yang bisa dibuat dirumah!

Bahan-bahan:
    400 gr semangka segar
    3 sdm yogurt low-fat
    3 sdm creamer bubuk
    2 sdm susu kental manis

Cara membuat:
 
  • Blender halus semangka bersama susu kental dan yogurt.
  • Cairkan creamer bubuk dengan 5 sdm air hangat hingga jadi larutan kental.
  • Campur jus semangka dengan creamer yang sudah dicairkan.
  • Taruh di wadah dan bekukan di dalam freezer.
Mudah kan, silahkan dicoba dirumah ya ladies!

Kamis, 03 Desember 2015


Kue Putu adalah kue tradisional Indonesia, kue ini sangat lembut dan enak sekali. Apalagi ketika masih hangat, rasa gurih dan manisnya bercampur jadi satu. Nah pada kesempatan ini admin akan share cara membuat kue putu yang mudah dan simpel.

Bahan
    400 gram tepung beras
    150 gram kelapa parut (pilih kelapa yang tak terlalu tua atau terlalu muda)
    150 gram gula merah (sisir halus)
    Air (secukupnya)
    Garam (secukupnya, 1 sdt)
    1 lembar daun pandan
    Cetakan bambu (diameternya 3 sampai 5 cm)
    Daun pisang (secukupnya)

Cara Membuat
  • Didihkan air di dalam panci dan masukkan garam serta daun pandan lalu aduk sebentar.
  • Aduk-aduk hingga garam larut dan aroma daun pandan wangi. Rebus hingga airnya hangat lalu matikan api.
  • Siapkan wadah lain untuk mengaduk adonan. Tuang tepung beras di dalamnya dengan menuang sedikit demi sedikit air yang telah dihangatkan sebelumnya. Sambil menuang air, aduk adonan hingga tepung membentuk butiran-butiran halus.
  • Jika adonan sudah jadi butiran halus, masukkan adonan ke dalam cetakan bambu. Masukkan hingga cetakan terisi setengahnya. Selanjutnya, masukkan pula gula merah yang telah disisir halus. Tutup atasnya dengan sedikit adonan lagi.
  • Selanjutnya, siapkan dandang untuk mengukus kue putu. Kukus selama 10 menit dan sambil menunggu kue putu matang, siapkan loyang atau piring yang telah dilapisi dengan daun pisang.
  • Angkat kue putu yang telah matang lalu sajikan.
Taburi kue putu dengan kelapa dan santap selagi masih hangat! Silahkan sobat coba dirumah ya!
08.19 Bunda Fa

Kue Putu adalah kue tradisional Indonesia, kue ini sangat lembut dan enak sekali. Apalagi ketika masih hangat, rasa gurih dan manisnya bercampur jadi satu. Nah pada kesempatan ini admin akan share cara membuat kue putu yang mudah dan simpel.

Bahan
    400 gram tepung beras
    150 gram kelapa parut (pilih kelapa yang tak terlalu tua atau terlalu muda)
    150 gram gula merah (sisir halus)
    Air (secukupnya)
    Garam (secukupnya, 1 sdt)
    1 lembar daun pandan
    Cetakan bambu (diameternya 3 sampai 5 cm)
    Daun pisang (secukupnya)

Cara Membuat
  • Didihkan air di dalam panci dan masukkan garam serta daun pandan lalu aduk sebentar.
  • Aduk-aduk hingga garam larut dan aroma daun pandan wangi. Rebus hingga airnya hangat lalu matikan api.
  • Siapkan wadah lain untuk mengaduk adonan. Tuang tepung beras di dalamnya dengan menuang sedikit demi sedikit air yang telah dihangatkan sebelumnya. Sambil menuang air, aduk adonan hingga tepung membentuk butiran-butiran halus.
  • Jika adonan sudah jadi butiran halus, masukkan adonan ke dalam cetakan bambu. Masukkan hingga cetakan terisi setengahnya. Selanjutnya, masukkan pula gula merah yang telah disisir halus. Tutup atasnya dengan sedikit adonan lagi.
  • Selanjutnya, siapkan dandang untuk mengukus kue putu. Kukus selama 10 menit dan sambil menunggu kue putu matang, siapkan loyang atau piring yang telah dilapisi dengan daun pisang.
  • Angkat kue putu yang telah matang lalu sajikan.
Taburi kue putu dengan kelapa dan santap selagi masih hangat! Silahkan sobat coba dirumah ya!

Selasa, 01 Desember 2015

Siapa sih yang tak kenal dengan ikan bandeng, ikan yang dibudidayakan diair tawar ini memang bisa diolah apa saja seperti dipindang, digoreng, dimasak kecap dll. Nah bagaimana jika ikan bandeng dibuat sate, tentu lebih enak dan nikmat pastinya. Yuk siapkan bahan dan ikuti caranya!

Bahan Sate Bandeng :
3 ekor ikan bandeng
500 cc santan kental (dari 2 butir kelapa yang direbus hingga mengental)

Bumbu halus :

Gula jawa, sesuai selera
1 sdm air asam
200 gr bwg merah
5 siung bwg putih
1 1/2 sdm ketumbar sangrai garam

Cara Memasak:
  • Bersihkan ikan bandeng dengan cara dipukul-pukul badannya sampai memar dan daging keluar dari mulutnya.
  • Bersihkan duri yang ada di dagingnya lalu sangrai daging hingga 1/2 matang kemudian sisihkan.
  • Patahkan tulang ikan dan keluarkan dari badannya. Balikkan kulit ikan dan bersihkan.
  • Campur dan aduk sampai rata daging ikan bersama bumbu yang telah dihaluskan dan santan kental.
  • Masukkan 3/4 bagian daging berbumbu ke dalam badan ikan bandeng lalu jepit dengan bilah kayu (bambu).
  • Panggang sambil di bolak balik. Oleskan sisa daging berbumbu ke badan ikan.
Sate ikan bandeng siap disantap bisa dengan nasi atau lontong. Silahkan dicoba ladies!
07.21 Bunda Fa
Siapa sih yang tak kenal dengan ikan bandeng, ikan yang dibudidayakan diair tawar ini memang bisa diolah apa saja seperti dipindang, digoreng, dimasak kecap dll. Nah bagaimana jika ikan bandeng dibuat sate, tentu lebih enak dan nikmat pastinya. Yuk siapkan bahan dan ikuti caranya!

Bahan Sate Bandeng :
3 ekor ikan bandeng
500 cc santan kental (dari 2 butir kelapa yang direbus hingga mengental)

Bumbu halus :

Gula jawa, sesuai selera
1 sdm air asam
200 gr bwg merah
5 siung bwg putih
1 1/2 sdm ketumbar sangrai garam

Cara Memasak:
  • Bersihkan ikan bandeng dengan cara dipukul-pukul badannya sampai memar dan daging keluar dari mulutnya.
  • Bersihkan duri yang ada di dagingnya lalu sangrai daging hingga 1/2 matang kemudian sisihkan.
  • Patahkan tulang ikan dan keluarkan dari badannya. Balikkan kulit ikan dan bersihkan.
  • Campur dan aduk sampai rata daging ikan bersama bumbu yang telah dihaluskan dan santan kental.
  • Masukkan 3/4 bagian daging berbumbu ke dalam badan ikan bandeng lalu jepit dengan bilah kayu (bambu).
  • Panggang sambil di bolak balik. Oleskan sisa daging berbumbu ke badan ikan.
Sate ikan bandeng siap disantap bisa dengan nasi atau lontong. Silahkan dicoba ladies!

Senin, 30 November 2015

Resep Pastry Isi Daging Dan Keju - Edisi resep kali ini, kami mengadopsinya dari makanan khas Perancis yaitu Resep Kue Pastry. Sebelumnya kami telah memposting bagaimana Cara Membuat Kulit Kue Pastry yang mudah. Namun kini kami akan berkreasi dari bahan dasar yang sama namun berbeda rasa dan tampilannya.

Kue Pastry menjadi salah satu menu khas dari Negara Perancis setelah menu pasta. Resep Kue Pastry ternyata sudah banyak dikenal dunia sehingga tidak heran jika di kota-kota di tanah air ini sudah banyak menu Kue Pastry yang dijajakkan di resto-resto terkenal dan di outlet-outlet toko roti. Pada dasarnya Kue Pastry adalah kue kering yang terbuat dari bahan tepung terigu, air, telur, margarin, dan tambahan bahan kue Pastry.

Kemudian semakin berkembangnya jaman kreasi Kue Pastry semakin bervariasi, mulai dari bentuk hingga tambahan rasanya karena ada isian atau toppingnya. Namun keunikannya yaitu rasa asli dari Kue Pastry tidak hilang yaitu renyah dan gurih. Sehingga Kue Pastry menjadi salah satu kue primadona banyak orang. 

Isian Kue Pastry biasanya ada 2 tipe rasa yaitu rasa gurih renyah pedas, dan rasa gurih renyah manis. Kali ini kami dari zonamakan.blogspot.com akan berbagi Resep Kue Pastry dengan kreasi rasa yang gurih renyah pedas karena ada tambahan bahan mericanya yaitu Resep Pastry Isi Daging Dan Keju Istimewa. Kombinasi rasa pedas dan gurihnya Pastry ditambah keju tentu akan menggiurkan lidah para penikmat makanan ini. 

Daging yang digunakan dalam Resep Pastry Isi Daging Dan Keju adalah kornet sapi/ beef cornet, jika ingin lebih mantap lebih baik gunakan daging sapi yang dicincang namun harga tentu akan jauh lebih mahal. Kemudian bahan-bahan lainnya menyesuaikan. Adonan puff pastry yang digunakan adalah puff pastry instan sehingga kita tidak perlu repot-repot membuatnya sendiri dan akan lebih menghemat pengeluaran juga dalam membuat Jue Pastry Isi Daging Dan Keju ini.

Bentuk Kue Pastry Isi Daging Dan Keju pada umumnya seperti bantal yang segi panjang, ada juga yang segi tiga, atau bahkan cuma panjang seperti stik. Apapun bentuknya yang jelas yang namanya Kue Pastry rasanya tetap sama yaitu renyah dan gurih. Penasaran bagaimana Cara Membuat Kue Pastry yang enak dengan isi daging sapi dan keju istimewa? Silahkan langsung simak Resep Pastry Isi Daging Dan Keju istimewa secara lengkap.
Resep Pastry Isi Daging Dan Keju
Resep Pastry Isi Daging Dan Keju

Bahan Resep Pastry Isi Daging Dan Keju: 

  1. Sediakan 300 gram adonan Puff pastry siap pakai
  2. Sediakan 1 butir kuning telur untuk olesan
  3. Sediakan 50 gram keju cheddar, parut untuk taburan

Isi Resep Pastry Isi Daging Dan Keju :

  1. Sediakan 50 gram corned beef (dapat diganti daging sapi cincang segar)
  2. Sediakan 3 buahh sosis sapi, potong dadu
  3. Sediakan 1 sendok makan margarin
  4. Sediakan 2 siung bawang putih, cincang halus
  5. Sediakan ½ buah bawang bombay, cincang halus
  6. Sediakan ½ sendok teh Italian seasoning
  7. Sediakan merica secukupnya
  8. Sediakan 100 gram keju leleh (mozzarella), potong dadu
  9. Sediakan garam dan gula pasir secukupnya

Cara Membuat Resep Pastry Isi Daging Dan Keju Istimewa :

  1. Pertama-tama giling adonan puff pastry  lalu potong dengan ukuran 10×6 cm. Sisihkan.
  2. Kedua, buat bahan pengisi: panaskan margarin, tumis bawang putih, bawang Bombay, dan Italian seasoning hingga matang. Masukkan sosis dan corned beef, aduk hingga rata. Tambahkan merica, gula, garam, aduk hingga matang. Angkat.
  3. Lalu, isi setiap potongan puff pastry dengan bahan pengisi lalu taburi potongan keju mozzarella, tutup dengan adonan puff pastry lainnya.
  4. Tekan bagian pinggir puff pastry dengan garpu hingga rapi, olesi kuning telur, dan taburi keju parut di atasnya.
  5. Selanjutnya, Panggang dengan suhu 200 °C  kurang lebih selama 10 menit hingga matang, angkat, dan sajikan selagi hangat.

TIPS Resep Pastry Isi Daging Dan Keju : 

  • Pastikan oven yang anda gunakan benar-benar panas saat memanggang, agar pastry terbentuk sempurna. 
  • Isi Pastry dapat dibuat lebih variatif, misalnya dengan daging bumbu lada hitam, saus asam manis, atau barbeque.
Saran Penyajian Resep Pastry Isi Daging Dan Keju diatas hanya untuk 8 buah dan lama pembuatannya kurang lebih sekitar 25 menit. Demikian Cara Membuat dan Resep Pastry Isi Daging Dan Keju yang spesial untuk anda para pecinta kuliner blasteran. Sebelumnya kami berbagi satu resep menu jajanan tradisional yang ternyata di Jepang juga ada yaitu Resep Kue Kamir Empuk Enak, Dorayaki Jawa makanan kesukaan salah satu tokoh kartun si Doraemon penuh keajaiban. 

Nantikan resep-resep istimewa dari kami selanjutnya, tetap di zonamakan.blogspot.com. Semua orag bisa memasak asalkan mau untuk belajar. Terima kasih untuk anda semua yang telah membaca postingan kami ini. Semoga semua resep masakan yang kami bagikan dapat bermanfaat untuk para pembacanya. Selamat mencoba
22.15 Bunda Fa
Resep Pastry Isi Daging Dan Keju - Edisi resep kali ini, kami mengadopsinya dari makanan khas Perancis yaitu Resep Kue Pastry. Sebelumnya kami telah memposting bagaimana Cara Membuat Kulit Kue Pastry yang mudah. Namun kini kami akan berkreasi dari bahan dasar yang sama namun berbeda rasa dan tampilannya.

Kue Pastry menjadi salah satu menu khas dari Negara Perancis setelah menu pasta. Resep Kue Pastry ternyata sudah banyak dikenal dunia sehingga tidak heran jika di kota-kota di tanah air ini sudah banyak menu Kue Pastry yang dijajakkan di resto-resto terkenal dan di outlet-outlet toko roti. Pada dasarnya Kue Pastry adalah kue kering yang terbuat dari bahan tepung terigu, air, telur, margarin, dan tambahan bahan kue Pastry.

Kemudian semakin berkembangnya jaman kreasi Kue Pastry semakin bervariasi, mulai dari bentuk hingga tambahan rasanya karena ada isian atau toppingnya. Namun keunikannya yaitu rasa asli dari Kue Pastry tidak hilang yaitu renyah dan gurih. Sehingga Kue Pastry menjadi salah satu kue primadona banyak orang. 

Isian Kue Pastry biasanya ada 2 tipe rasa yaitu rasa gurih renyah pedas, dan rasa gurih renyah manis. Kali ini kami dari zonamakan.blogspot.com akan berbagi Resep Kue Pastry dengan kreasi rasa yang gurih renyah pedas karena ada tambahan bahan mericanya yaitu Resep Pastry Isi Daging Dan Keju Istimewa. Kombinasi rasa pedas dan gurihnya Pastry ditambah keju tentu akan menggiurkan lidah para penikmat makanan ini. 

Daging yang digunakan dalam Resep Pastry Isi Daging Dan Keju adalah kornet sapi/ beef cornet, jika ingin lebih mantap lebih baik gunakan daging sapi yang dicincang namun harga tentu akan jauh lebih mahal. Kemudian bahan-bahan lainnya menyesuaikan. Adonan puff pastry yang digunakan adalah puff pastry instan sehingga kita tidak perlu repot-repot membuatnya sendiri dan akan lebih menghemat pengeluaran juga dalam membuat Jue Pastry Isi Daging Dan Keju ini.

Bentuk Kue Pastry Isi Daging Dan Keju pada umumnya seperti bantal yang segi panjang, ada juga yang segi tiga, atau bahkan cuma panjang seperti stik. Apapun bentuknya yang jelas yang namanya Kue Pastry rasanya tetap sama yaitu renyah dan gurih. Penasaran bagaimana Cara Membuat Kue Pastry yang enak dengan isi daging sapi dan keju istimewa? Silahkan langsung simak Resep Pastry Isi Daging Dan Keju istimewa secara lengkap.
Resep Pastry Isi Daging Dan Keju
Resep Pastry Isi Daging Dan Keju

Bahan Resep Pastry Isi Daging Dan Keju: 

  1. Sediakan 300 gram adonan Puff pastry siap pakai
  2. Sediakan 1 butir kuning telur untuk olesan
  3. Sediakan 50 gram keju cheddar, parut untuk taburan

Isi Resep Pastry Isi Daging Dan Keju :

  1. Sediakan 50 gram corned beef (dapat diganti daging sapi cincang segar)
  2. Sediakan 3 buahh sosis sapi, potong dadu
  3. Sediakan 1 sendok makan margarin
  4. Sediakan 2 siung bawang putih, cincang halus
  5. Sediakan ½ buah bawang bombay, cincang halus
  6. Sediakan ½ sendok teh Italian seasoning
  7. Sediakan merica secukupnya
  8. Sediakan 100 gram keju leleh (mozzarella), potong dadu
  9. Sediakan garam dan gula pasir secukupnya

Cara Membuat Resep Pastry Isi Daging Dan Keju Istimewa :

  1. Pertama-tama giling adonan puff pastry  lalu potong dengan ukuran 10×6 cm. Sisihkan.
  2. Kedua, buat bahan pengisi: panaskan margarin, tumis bawang putih, bawang Bombay, dan Italian seasoning hingga matang. Masukkan sosis dan corned beef, aduk hingga rata. Tambahkan merica, gula, garam, aduk hingga matang. Angkat.
  3. Lalu, isi setiap potongan puff pastry dengan bahan pengisi lalu taburi potongan keju mozzarella, tutup dengan adonan puff pastry lainnya.
  4. Tekan bagian pinggir puff pastry dengan garpu hingga rapi, olesi kuning telur, dan taburi keju parut di atasnya.
  5. Selanjutnya, Panggang dengan suhu 200 °C  kurang lebih selama 10 menit hingga matang, angkat, dan sajikan selagi hangat.

TIPS Resep Pastry Isi Daging Dan Keju : 

  • Pastikan oven yang anda gunakan benar-benar panas saat memanggang, agar pastry terbentuk sempurna. 
  • Isi Pastry dapat dibuat lebih variatif, misalnya dengan daging bumbu lada hitam, saus asam manis, atau barbeque.
Saran Penyajian Resep Pastry Isi Daging Dan Keju diatas hanya untuk 8 buah dan lama pembuatannya kurang lebih sekitar 25 menit. Demikian Cara Membuat dan Resep Pastry Isi Daging Dan Keju yang spesial untuk anda para pecinta kuliner blasteran. Sebelumnya kami berbagi satu resep menu jajanan tradisional yang ternyata di Jepang juga ada yaitu Resep Kue Kamir Empuk Enak, Dorayaki Jawa makanan kesukaan salah satu tokoh kartun si Doraemon penuh keajaiban. 

Nantikan resep-resep istimewa dari kami selanjutnya, tetap di zonamakan.blogspot.com. Semua orag bisa memasak asalkan mau untuk belajar. Terima kasih untuk anda semua yang telah membaca postingan kami ini. Semoga semua resep masakan yang kami bagikan dapat bermanfaat untuk para pembacanya. Selamat mencoba
Pagi ladies, admin akan share menu kue nih buat sobat simak! Siapa sih yang tak kenal dengan brownies, kue yang satu ini banyak sekali yang menyukainya karena rasanya yang enak dan lembut. Nah berikut ini bahan dan cara membuat kue brownies kukus yang mudah dan simpel.

Bahan:
    3 sdm tepung terigu
    1 butir telur
    150 gram dark chocolate, lelehkan
    2 sdm margarin, lelehkan
    2 sdm gula

Cara Membuat:
  • Kocok telur dan gula sampai larut
  • Masukkan margarin dan chocolate leleh
  • Tambahkan terigu dan aduk rata sampai tak ada yang menggumpal
  • Panaskan kukusan.
  • Beri mentega pada cetakan agar tidak lengket
  • Masukkan adonan
  • Kukus sampai matang dan angkat serta sajikan 
Mudah kan, sobat bisa menaburi seres diatas brownies ataupun keju parut. Silahkan dicoba!
07.14 Bunda Fa
Pagi ladies, admin akan share menu kue nih buat sobat simak! Siapa sih yang tak kenal dengan brownies, kue yang satu ini banyak sekali yang menyukainya karena rasanya yang enak dan lembut. Nah berikut ini bahan dan cara membuat kue brownies kukus yang mudah dan simpel.

Bahan:
    3 sdm tepung terigu
    1 butir telur
    150 gram dark chocolate, lelehkan
    2 sdm margarin, lelehkan
    2 sdm gula

Cara Membuat:
  • Kocok telur dan gula sampai larut
  • Masukkan margarin dan chocolate leleh
  • Tambahkan terigu dan aduk rata sampai tak ada yang menggumpal
  • Panaskan kukusan.
  • Beri mentega pada cetakan agar tidak lengket
  • Masukkan adonan
  • Kukus sampai matang dan angkat serta sajikan 
Mudah kan, sobat bisa menaburi seres diatas brownies ataupun keju parut. Silahkan dicoba!

Sabtu, 28 November 2015

Hai ladies, apakah sudah menyiapkan menu masakan apa untuk hari ini? Yuk kita buat menu masakan dari ikan, mudah dan lezat. Admin akan share cara membuat Pepes Ikan Salem, pasti enak dan lezat!

Bahan
  • 2 buah ikan salem ukuran sedang (bersihkan kotoran dalam tubuhnya)
  • Daun pisang (secukupnya)
  • 2 lembar daun salam
  • 2 batang serai (memarkan)
  • 2 buah tomat (iris 8 bagian)
Bumbu
  • 5 siung bawang merah (haluskan atau iris tipis)
  • 4 siung bawang putih (haluskan atau iris tipis)
  • 3 cm jahe (haluskan)
  • 3 cm lengkuas (haluskan)
  • 5 cm kunyit (haluskan)
  • 5 buah kemiri (haluskan)
  • Daun kemangi (sesuai selera)
  • Asam jawa (secukupnya)
  • Gula merah (secukupnya)
  • 2 buah cabai merah besar (buang isi, iris tipis)
  • Garam (secukupnya)
  • Kaldu ayam bubuk (secukupnya, bila perlu)
Cara Membuat
  1. Siapkan semua bumbu dan ikan
  2. Pastikan bahwa ikan telah dibersihkan dengan baik. 
  3. Tumis semua bumbu dengan sedikit mentega, bilasudah harum kemudian masukkan daun salam dan batang serai. Angkat lalu gunakan bumbu untuk membuat pepes. 
  4. Siapkan daun pisang lalu masukkan bumbu di atasnya. Tambahkan ikan salem dan tomat ke dalam bumbu di atas daun pisang. Usahakan agar bumbu melumuri tubuh ikan dengan baik. 
  5. Bila sudah, gulung daun pisang lalu panggang dan tunggu beberapa menit hingga daun pisang layu serta berwarna agak kehitaman.
Selesai, Pepes Ikan Salem siap disajikan dengan nasi panas. Silahkan ladies coba dirumah ya!

08.00 Bunda Fa
Hai ladies, apakah sudah menyiapkan menu masakan apa untuk hari ini? Yuk kita buat menu masakan dari ikan, mudah dan lezat. Admin akan share cara membuat Pepes Ikan Salem, pasti enak dan lezat!

Bahan
  • 2 buah ikan salem ukuran sedang (bersihkan kotoran dalam tubuhnya)
  • Daun pisang (secukupnya)
  • 2 lembar daun salam
  • 2 batang serai (memarkan)
  • 2 buah tomat (iris 8 bagian)
Bumbu
  • 5 siung bawang merah (haluskan atau iris tipis)
  • 4 siung bawang putih (haluskan atau iris tipis)
  • 3 cm jahe (haluskan)
  • 3 cm lengkuas (haluskan)
  • 5 cm kunyit (haluskan)
  • 5 buah kemiri (haluskan)
  • Daun kemangi (sesuai selera)
  • Asam jawa (secukupnya)
  • Gula merah (secukupnya)
  • 2 buah cabai merah besar (buang isi, iris tipis)
  • Garam (secukupnya)
  • Kaldu ayam bubuk (secukupnya, bila perlu)
Cara Membuat
  1. Siapkan semua bumbu dan ikan
  2. Pastikan bahwa ikan telah dibersihkan dengan baik. 
  3. Tumis semua bumbu dengan sedikit mentega, bilasudah harum kemudian masukkan daun salam dan batang serai. Angkat lalu gunakan bumbu untuk membuat pepes. 
  4. Siapkan daun pisang lalu masukkan bumbu di atasnya. Tambahkan ikan salem dan tomat ke dalam bumbu di atas daun pisang. Usahakan agar bumbu melumuri tubuh ikan dengan baik. 
  5. Bila sudah, gulung daun pisang lalu panggang dan tunggu beberapa menit hingga daun pisang layu serta berwarna agak kehitaman.
Selesai, Pepes Ikan Salem siap disajikan dengan nasi panas. Silahkan ladies coba dirumah ya!

Jumat, 27 November 2015

Hai sobat admin akan share resep minuman seger yang pas diminum disiang hari yang panas dan sobat bisa membuatnya sendiri dirumah lho! Bubble Milk Tea ini banyak ditemui dicafe ataupun penjual minuman Bubble Milk Tea dipinggir jalan.

Nah alangkah lebih enaknya jika sobat buat sendiri bukan? Siapkan bahan dan ikuti langkah membuatnya dibawah ini ya!

Bahan Teh:
    6 kantong teh celup
    1 L air mendidih
    100 ml susu kental manis putih
    300 gram es batu

Bahan Bubble:

    100 gram tepung ketan
    100 ml air
    1/4 sdt garam
    60 gram gula pasir
    50 gram cokelat masak pekat, dilelehkan
    15 gram mentega putih

Cara Membuat:

Bubble 
  • Tuang air ke campuran tepung ketan dan garam dan aduk rata lalu saring hingga larutan halus kemudian tuang ke dalam pinggan tahan panas.
  • Kukus  dengan api sedang selama 30 menit atau hingga matang lalu angkat. Ketika masih panas masukkan cokelat masak peka lalu aduk memakai mixer dengan kaki spiral sambil ditambah gula pasir dan mentega putih hingga kalis. Biarkan dingin, setelah itu gulung panjang dan potong-potong sepanjang 1 c dan sisihkan.
 Teh
  • Celup teh di dalam air mendidih dan diamkan hingga warnanya pekat, lalu tambahkan gula pasir. Aduk hingga gula larut kemudian dinginkan dan masukkan susu kental manis lalu aduk rata.
Sajikan Bubble Milk Tea ini dengan es batu, nikmat kan? Silahkan dicoba!
08.09 Bunda Fa
Hai sobat admin akan share resep minuman seger yang pas diminum disiang hari yang panas dan sobat bisa membuatnya sendiri dirumah lho! Bubble Milk Tea ini banyak ditemui dicafe ataupun penjual minuman Bubble Milk Tea dipinggir jalan.

Nah alangkah lebih enaknya jika sobat buat sendiri bukan? Siapkan bahan dan ikuti langkah membuatnya dibawah ini ya!

Bahan Teh:
    6 kantong teh celup
    1 L air mendidih
    100 ml susu kental manis putih
    300 gram es batu

Bahan Bubble:

    100 gram tepung ketan
    100 ml air
    1/4 sdt garam
    60 gram gula pasir
    50 gram cokelat masak pekat, dilelehkan
    15 gram mentega putih

Cara Membuat:

Bubble 
  • Tuang air ke campuran tepung ketan dan garam dan aduk rata lalu saring hingga larutan halus kemudian tuang ke dalam pinggan tahan panas.
  • Kukus  dengan api sedang selama 30 menit atau hingga matang lalu angkat. Ketika masih panas masukkan cokelat masak peka lalu aduk memakai mixer dengan kaki spiral sambil ditambah gula pasir dan mentega putih hingga kalis. Biarkan dingin, setelah itu gulung panjang dan potong-potong sepanjang 1 c dan sisihkan.
 Teh
  • Celup teh di dalam air mendidih dan diamkan hingga warnanya pekat, lalu tambahkan gula pasir. Aduk hingga gula larut kemudian dinginkan dan masukkan susu kental manis lalu aduk rata.
Sajikan Bubble Milk Tea ini dengan es batu, nikmat kan? Silahkan dicoba!

Kamis, 26 November 2015

Seperti kita tau bahwa Indonesia memang kaya akan kuliner, banyakj sekali makanan khas dari berbagai daerah di Tanah Air. Di Indonesia memang memiliki banyak sekali jenis sambal dan setiap daerah miliki ciri khas sendiri. Nah pada kesempatan ini admin akan share resep membuat sambal cibiuk khas garut.

Bahan-bahan:

    5 buah tomat hijau, potong jadi 4 bagian
    10 buah cabai rawit hijau
    3 siung bawang merah
    1 ikat kemangi
    2 cm terasi, bakar sebentar
    1 sdt gula merah
    2 cm kencur
    garam secukupnya

Cara membuat:
  • Haluskan  bawang merah, cabai rawit, terasi, kencur, gula merah dan garam hingga halus.
  • Masukkan tomat dan ulek kasar hingga tomat hancur.
  • Masukkan daun kemangi dan campur begitu saja.
Selesai, sambal cibiuk sudah bisa dinikmati dengan nasi hangat dan lauk pauk. Silahkan dicoba sobat!



08.14 Bunda Fa
Seperti kita tau bahwa Indonesia memang kaya akan kuliner, banyakj sekali makanan khas dari berbagai daerah di Tanah Air. Di Indonesia memang memiliki banyak sekali jenis sambal dan setiap daerah miliki ciri khas sendiri. Nah pada kesempatan ini admin akan share resep membuat sambal cibiuk khas garut.

Bahan-bahan:

    5 buah tomat hijau, potong jadi 4 bagian
    10 buah cabai rawit hijau
    3 siung bawang merah
    1 ikat kemangi
    2 cm terasi, bakar sebentar
    1 sdt gula merah
    2 cm kencur
    garam secukupnya

Cara membuat:
  • Haluskan  bawang merah, cabai rawit, terasi, kencur, gula merah dan garam hingga halus.
  • Masukkan tomat dan ulek kasar hingga tomat hancur.
  • Masukkan daun kemangi dan campur begitu saja.
Selesai, sambal cibiuk sudah bisa dinikmati dengan nasi hangat dan lauk pauk. Silahkan dicoba sobat!



Rabu, 25 November 2015





Dimusim penghujan ini memang enak jika membuat minuman hangat agarbadan menjadi hangat karena biasanya dimusim dingin ini hawa menjadi lebih dingin. Kali ini admin akan bagi resep minuman hangat yakni Wedang Jahe Kayu Manis, buatnya pun sangat mudah. Silahkan sobat siapkan bahan dan ikuti cara membuatnya:


Bahan:   
  • 2 rimpang jahe (memarkan/geprek)
  • 1 batang serai (memarkan)
  • Gula aren atau gula jawa (secukupnya)
  • 1/2 sdt bubuk kayu manis atau 1 batang kayu manis (7-10 cm)
  • 1 liter air
  • Madu (secukupnya)
Cara Membuat :
  • Siapkan panci untuk merebus bahan minuman kemudian masukkan air ke dalamnya dan panaskan dengan api sedang. 
  • Masukkan jahe, serai, gula aren dan kayu manis ke dalam air lalu masak hingga mendidih dan jahe pun beraroma wangi. 
  • Bila sudah mendidih silahkan ladies masukkan madu sesuai selera agar rasanya makin nikmat.
  • Aduk sebentar lalu angkat. setelah itu saring air wedang dan minuman siap disajikan
Mudah dan simpel kan membuatnya, silahkan dicoba dirumah! Semoga resep minuman hangat Wedang Jahe Kayu Manis diatas bermanfaat bagi sobat.
08.13 Bunda Fa




Dimusim penghujan ini memang enak jika membuat minuman hangat agarbadan menjadi hangat karena biasanya dimusim dingin ini hawa menjadi lebih dingin. Kali ini admin akan bagi resep minuman hangat yakni Wedang Jahe Kayu Manis, buatnya pun sangat mudah. Silahkan sobat siapkan bahan dan ikuti cara membuatnya:


Bahan:   
  • 2 rimpang jahe (memarkan/geprek)
  • 1 batang serai (memarkan)
  • Gula aren atau gula jawa (secukupnya)
  • 1/2 sdt bubuk kayu manis atau 1 batang kayu manis (7-10 cm)
  • 1 liter air
  • Madu (secukupnya)
Cara Membuat :
  • Siapkan panci untuk merebus bahan minuman kemudian masukkan air ke dalamnya dan panaskan dengan api sedang. 
  • Masukkan jahe, serai, gula aren dan kayu manis ke dalam air lalu masak hingga mendidih dan jahe pun beraroma wangi. 
  • Bila sudah mendidih silahkan ladies masukkan madu sesuai selera agar rasanya makin nikmat.
  • Aduk sebentar lalu angkat. setelah itu saring air wedang dan minuman siap disajikan
Mudah dan simpel kan membuatnya, silahkan dicoba dirumah! Semoga resep minuman hangat Wedang Jahe Kayu Manis diatas bermanfaat bagi sobat.

Selasa, 24 November 2015

Resep Kue Kamir - Kue Kamir adalah salah satu Resep Kue Tradisional yag masih terlestarikan hingga sekarang. Resep Kue Kamir berasal dari daerah Palembang yang merupakan Kue Tradisional yang terbuat dari adonan tepung terigu dengan campuran ragi instan. Oleh karena itu Resep Kue Kamir disebut juga sebagai Resep Kue Fermentasi karena terbuat dari campuran ragi dan ada juga yang menambahkan tape untuk membantu fermentasi Kue menjadi lebih sempurna.

Cetakan yang dibuat untuk Membuat Kue Kamir sama seperti cetakan Kue Lumpur atau Kue Carabikang yaitu cetakan bundar yang berisi 5 bundaran kecil didalamnya. Jika dirumah tidak memiliki cetakannya, anda bisa menggantinya dengan teflon bundar yang ukuran telor dadar. Hanya saja saat membuat Kue Kamir harus satu per satu. Cara Membuat Kue Kamir sangat mudah dan semua bahan yang diperlukan daam Resep Kue Kamir juga mudah untuk di cari dan didapat di berbagai toko kue atau supermarket. 

Bagi sebagian anak muda jaman sekarang yang sudah terkontaminasi dengan kuliner modern setiap harinya, ada kemungkinan tidak tau apa itu Kue Kamir, tanpa dia sadari bahwa ketika mereka nongkrong di cafe ternyata mereka memesan menu Kue Dorayaki Spesial, nah padahal yang namanya Kue Dorayaki di Indonesia yang akhir-akhir ini sedang nge hits merupakan nama lain dari Kue Kamir atau bisa dibilang anaknya Kue Kamir karena bahan yang digunakan sama dan bentuk serta rasanya juga hampir sama. 

Tapi sebenarnya Kue Dorayaki di Indonesia memiliki 2 arti yang berbeda yaitu pertama Kue Dorayaki di Indonesia di adaptasi dari makanan kesukaan tokoh kartun doraemon, dan yang kedua Kue Dorayaki di Indonesia diadaptasi dari Resep Kue Kamir yang diganti nama keren seperti nama makanan jepang. Apapun itu, darimanapun asal Kue Dorayaki ataupun Kue Kamir yang jelas kedua Kue ini memiliki banyak kesamaan dan sedikit perbedaan tapi masalah rasa jelas sama enaknya. 

Biasanya Kue Kamir dijual pada pagi hari dan malam hari karena saat suasana dingin menjadi momen yang pas untuk menikmati Kue Kamir. Satu Kue Kamir dengan rasa original atau tanpa isi harganya 800 sedangkan dengan isi seperti coklat, kismis, keju harga sekitar 1000.an. Penjual Kue Kamir biasa menjajakkan dagangannya dengan cara membuka lapak di emper-emper toko di pasar tradisional atau di kota. Bagi anda yang gemar jalan-jalan pagi atau gemar begadang dan berkumpul bersama teman saat malam hari, anda dapat bejelajah kota anda untuk mencari Kue Kamir namun bagi yang susah mencari Kue Kamir tapi ingin menikmati kelezatan Kue Kamir maka tidak ada salahnya untuk membuat Kue Kamir sendiri di rumah. 

Pembuatan resep Kue Kamir dengan tepat akan menghasilkan rasa yang lezat. Oleh karena itu anda perlu tau bahan lengkap dan bagaimana Resep Kue Kamir yang benar sehingga dapat menciptakan Kue Kamir dengan rasa yang enak, tekstur yang lembut dan Kue yang empuk. Kami dari zonamakan.blogspot.com akan menghadirkan Resep Kue Kamir yang empuk dan enak untuk anda. Berikut Resep Kue Kamir secara lengkap.
Resep Kue Kamir
Resep Kue Kamir

Bahan Resep Kue kamir :

  1. Siapkan Tepung terigu ½ kg
  2. Siapkan 2 butir telur
  3. Siapkan 1 sendok teh Ragi Instan
  4. Siapkan 40 ons Gula pasir
  5. Siapkan Air 250 cc atau secukupnya
  6. Siapkan Garam secukupnya
  7. Siapkan Vanili bubuk 1/2 sdt
  8. Siapkan Soda kue 1 sdt
  9. Siapkan Tape singkong 1/2 ons dengan buang seratnya terlebih dahulu

Cara Membuat Resep Kue kamir :

  1. Pertama-tama kocok telur hingga mengembang
  2. Kemudian masukkan gula pasir, soda kue, ragi instan, vanili bubuk dan juga tape singkong menjadi satu. Aduk hingga rata.
  3. selanjutnya tambahkan tepung terigu sedikit demi sedikit kemudian aduk sampai tercampur rata menggunakan menggunakan tangan.
  4. Setelah merata, tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga diperoleh adonan Kue Kamir yang lembut.
  5. Diamkan adonan selama 10 jam atau semalam (adonan ditutup dengan kain bersih).
  6. Setelah 10 jam siapkan cetakan Kue Kamir olesi dengan margarin lalu tuangkan satu sendok sayur adonan kue kamir ke dalam cetakan.
  7. Panggang dengan menggunakan api yang kecil saja, pada saat bagian bawahnya mengeras dan mengeluarkan gelembung baliklah kue kamir.
  8. Agar kamir tebal adonan biarkan tanpa ditekan sampai kue kamir matang dengan sendirinya.
  9. Jika matang kemudian angkat, Lakukan proses pemanggangan sampai adonan habis.
  10. Sajikan kue kamir selagi hangat.
Nikmati hidangan spesial anda dengan secangkir Kopi Hitam Nikmat Ala Cafe sebagai pelengkap bersantai anda. Demikian Cara Membuat dan Resep Kue Kamir yang empuk dan enak. Bagi anda yang ingin berkreasi dengan Kue Kamir, maka anda dapat menciptakan kreasi Resep Kue Kamir sendiri dirumah misalnya dengan menambahkan isi dalam Kue Kamir dengan messes, coklat, keju, kismis, selai atau topping di atas Kue Kamir dengan berbagai rasa sesuai selera. 

Jangan lupa coba juga kreasi masakan kami sebelumnya yaitu Resep Kue Cubit, Jajanan Naik Kasta yang gak kalah hits sama Kue Kamir. Menu istimewa yang lainnya akan hadir di hari berikutnya. Terus nantikan kehadiran aneka resep pilihan dari zonamakan.blogspot.com hanya untuk anda. Selamat mencoba
22.53 Bunda Fa
Resep Kue Kamir - Kue Kamir adalah salah satu Resep Kue Tradisional yag masih terlestarikan hingga sekarang. Resep Kue Kamir berasal dari daerah Palembang yang merupakan Kue Tradisional yang terbuat dari adonan tepung terigu dengan campuran ragi instan. Oleh karena itu Resep Kue Kamir disebut juga sebagai Resep Kue Fermentasi karena terbuat dari campuran ragi dan ada juga yang menambahkan tape untuk membantu fermentasi Kue menjadi lebih sempurna.

Cetakan yang dibuat untuk Membuat Kue Kamir sama seperti cetakan Kue Lumpur atau Kue Carabikang yaitu cetakan bundar yang berisi 5 bundaran kecil didalamnya. Jika dirumah tidak memiliki cetakannya, anda bisa menggantinya dengan teflon bundar yang ukuran telor dadar. Hanya saja saat membuat Kue Kamir harus satu per satu. Cara Membuat Kue Kamir sangat mudah dan semua bahan yang diperlukan daam Resep Kue Kamir juga mudah untuk di cari dan didapat di berbagai toko kue atau supermarket. 

Bagi sebagian anak muda jaman sekarang yang sudah terkontaminasi dengan kuliner modern setiap harinya, ada kemungkinan tidak tau apa itu Kue Kamir, tanpa dia sadari bahwa ketika mereka nongkrong di cafe ternyata mereka memesan menu Kue Dorayaki Spesial, nah padahal yang namanya Kue Dorayaki di Indonesia yang akhir-akhir ini sedang nge hits merupakan nama lain dari Kue Kamir atau bisa dibilang anaknya Kue Kamir karena bahan yang digunakan sama dan bentuk serta rasanya juga hampir sama. 

Tapi sebenarnya Kue Dorayaki di Indonesia memiliki 2 arti yang berbeda yaitu pertama Kue Dorayaki di Indonesia di adaptasi dari makanan kesukaan tokoh kartun doraemon, dan yang kedua Kue Dorayaki di Indonesia diadaptasi dari Resep Kue Kamir yang diganti nama keren seperti nama makanan jepang. Apapun itu, darimanapun asal Kue Dorayaki ataupun Kue Kamir yang jelas kedua Kue ini memiliki banyak kesamaan dan sedikit perbedaan tapi masalah rasa jelas sama enaknya. 

Biasanya Kue Kamir dijual pada pagi hari dan malam hari karena saat suasana dingin menjadi momen yang pas untuk menikmati Kue Kamir. Satu Kue Kamir dengan rasa original atau tanpa isi harganya 800 sedangkan dengan isi seperti coklat, kismis, keju harga sekitar 1000.an. Penjual Kue Kamir biasa menjajakkan dagangannya dengan cara membuka lapak di emper-emper toko di pasar tradisional atau di kota. Bagi anda yang gemar jalan-jalan pagi atau gemar begadang dan berkumpul bersama teman saat malam hari, anda dapat bejelajah kota anda untuk mencari Kue Kamir namun bagi yang susah mencari Kue Kamir tapi ingin menikmati kelezatan Kue Kamir maka tidak ada salahnya untuk membuat Kue Kamir sendiri di rumah. 

Pembuatan resep Kue Kamir dengan tepat akan menghasilkan rasa yang lezat. Oleh karena itu anda perlu tau bahan lengkap dan bagaimana Resep Kue Kamir yang benar sehingga dapat menciptakan Kue Kamir dengan rasa yang enak, tekstur yang lembut dan Kue yang empuk. Kami dari zonamakan.blogspot.com akan menghadirkan Resep Kue Kamir yang empuk dan enak untuk anda. Berikut Resep Kue Kamir secara lengkap.
Resep Kue Kamir
Resep Kue Kamir

Bahan Resep Kue kamir :

  1. Siapkan Tepung terigu ½ kg
  2. Siapkan 2 butir telur
  3. Siapkan 1 sendok teh Ragi Instan
  4. Siapkan 40 ons Gula pasir
  5. Siapkan Air 250 cc atau secukupnya
  6. Siapkan Garam secukupnya
  7. Siapkan Vanili bubuk 1/2 sdt
  8. Siapkan Soda kue 1 sdt
  9. Siapkan Tape singkong 1/2 ons dengan buang seratnya terlebih dahulu

Cara Membuat Resep Kue kamir :

  1. Pertama-tama kocok telur hingga mengembang
  2. Kemudian masukkan gula pasir, soda kue, ragi instan, vanili bubuk dan juga tape singkong menjadi satu. Aduk hingga rata.
  3. selanjutnya tambahkan tepung terigu sedikit demi sedikit kemudian aduk sampai tercampur rata menggunakan menggunakan tangan.
  4. Setelah merata, tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga diperoleh adonan Kue Kamir yang lembut.
  5. Diamkan adonan selama 10 jam atau semalam (adonan ditutup dengan kain bersih).
  6. Setelah 10 jam siapkan cetakan Kue Kamir olesi dengan margarin lalu tuangkan satu sendok sayur adonan kue kamir ke dalam cetakan.
  7. Panggang dengan menggunakan api yang kecil saja, pada saat bagian bawahnya mengeras dan mengeluarkan gelembung baliklah kue kamir.
  8. Agar kamir tebal adonan biarkan tanpa ditekan sampai kue kamir matang dengan sendirinya.
  9. Jika matang kemudian angkat, Lakukan proses pemanggangan sampai adonan habis.
  10. Sajikan kue kamir selagi hangat.
Nikmati hidangan spesial anda dengan secangkir Kopi Hitam Nikmat Ala Cafe sebagai pelengkap bersantai anda. Demikian Cara Membuat dan Resep Kue Kamir yang empuk dan enak. Bagi anda yang ingin berkreasi dengan Kue Kamir, maka anda dapat menciptakan kreasi Resep Kue Kamir sendiri dirumah misalnya dengan menambahkan isi dalam Kue Kamir dengan messes, coklat, keju, kismis, selai atau topping di atas Kue Kamir dengan berbagai rasa sesuai selera. 

Jangan lupa coba juga kreasi masakan kami sebelumnya yaitu Resep Kue Cubit, Jajanan Naik Kasta yang gak kalah hits sama Kue Kamir. Menu istimewa yang lainnya akan hadir di hari berikutnya. Terus nantikan kehadiran aneka resep pilihan dari zonamakan.blogspot.com hanya untuk anda. Selamat mencoba